Sekjen Laskar Rakyat Jokowi (LRJ) Ridwan Hanafi mengatakan kekisruhan berkepanjangan di KPK tidak terlepas dari akumulasi peristiwa masa lalu, termasuk polarisasi isu Taliban dan radikal. LaskarRakyatJokowi
jpnn.com, JAKARTA - Sekjen Laskar Rakyat Jokowi Ridwan Hanafi mengatakan kekisruhan berkepanjangan di KPK tidak terlepas dari akumulasi peristiwa masa lalu. Yang berbeda dengan saat ini adalah kekisruhan terjadi dari dalam internal KPK itu sendiri. Namun, hal ini masih berkaitan dengan sejumlah penyidik senior di KPK. Yang terjadi sekarang isu polarisasi kaum taliban dan radikalis sangat masif melabeli Novel Cs. “Isu ini dihembusan jauh sebelum adanya revisi UU KPK.
Menurut Ridwan, jika terdapat penilaian mereka memiliki potensi menganut paham radikal, yang bertentangan dengan Pancasila dan UUD 1945, pimpinan KPK laporkan ke dewan pengawas KPK untuk dilakukan pemeriksaan. Kemudian dilanjutkan dalam sidang kode etik terhadap 75 pegawai tersebut. “Jika kemudian mereka terbukti melanggar, Dewas KPK memberikan sanksi pemberhentian tidak hormat dan limpahkan kasus ini kepolisian, sebaliknya jika tidak terbukti pulihkan nama baik mereka,” ujar Ridwan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Koalisi Guru Besar Desak Jokowi Batalkan Pelantikan Pegawai KPKKoalisi Guru Besar Desak Jokowi Batalkan Pelantikan Pegawai KPK TempoNasional
Baca lebih lajut »
77 Guru Besar Minta Jokowi Batalkan Pelantikan Pegawai KPK Jadi ASNKoalisi Guru Besar Antikorupsi meminta Jokowi membatalkan pelantikan pegawai KPK yang lolos menjadi ASN. Kenapa? KPK
Baca lebih lajut »
Polisi Akan Kirim Kembali Berkas Kasus Unlawful Killing Laskar FPI ke KejaksaanBareskrim Polri akan mengirim kembali berkas perkara kasus unlawful killing tewasnya laskar Front Pembela Islam (FPI) ke kejaksaan.
Baca lebih lajut »
Ketua KPK Pastikan Penangan Perkara tidak Terganggu Kisruh PegawaiPenanganan perkara tetap akan berjalan meski ada satu orang penyidik yang berhalangan hadir saat mengusut kasus.
Baca lebih lajut »
Daftar Nama 75 Pegawai KPK tidak Lolos TWK |Republika OnlinePegawai yang tidak lolos TWK hingga kini belum terima surat pemberhentian.
Baca lebih lajut »
Abdul Muti Sebut Presiden Tidak Bisa Intervensi KPKSekretaris Umum PP Muhammadiyah, Abdul Muti menilai positif langkah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang tak mengindahkan perintah Presiden Joko Widodo (Jokowi)...
Baca lebih lajut »