Tak hadir di konfrensi pers, Naomi Osaka didenda dan terancam diskualifikasi. Apa alasan Naomi enggan hadir di konfrensi pers? Olahraga AdadiKompas
Petenis Jepang, Naomi Osaka, mengembalikan bola ke petenis Romania, Patricia Maria Tig, pada babak pertama Perancis Terbuka di Stadion Roland Garros, Paris, Minggu .
Sehari sebelum turnamen dimulai, petenis Jepang itu mengumumkan tak akan menghadiri konferensi pers selama turnamen. Dia beralasan, pertanyaan dari wartawan selalu sama dan mengganggu kesehatan mental saat harus melakukannya setelah kalah. Tunggal putra nomor satu dunia, Novak Djokovic, didenda Rp 107 juta karena tidak menghadiri konferensi pers setelah didiskualifikasi dari Amerika Serikat Terbuka 2020. Djokovic dikeluarkan dari turnamen karena bola yang dipukul ke arahjustru mengenai leher penjaga garis. Dalam pertandingan tenis, atlet tak boleh melakukan tindakan yang membahayakan petugas pertandingan dan penonton.
Dewan juga menyebutkan, sikap Osaka memunculkan ketidakadilan bagi petenis lain. Unggulan keempat Dominic Thiem, misalnya, tetap hadir dalam konferensi pers meski kalah pada babak pertama dari Pablo Andujar. Finalis Perancis Terbuka 2018 dan 2019 itu, bahkan, kalah setelah memenangi dua set pertama, 6-4, 7-5, 3-6, 4-6, 4-6.Tim Osaka belum memberi respons atas sanksi dan ancaman sanksi lainnya tersebut, tetapi Osaka memberi pernyataan melalui akun Twitter-nya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Diduga Aniaya Wanita di Klub Malam, Oknum Polisi Terancam Kehilangan JabatanSeorang oknum polisi terancam kehilangan jabatannya karena diduga menganiaya pekerja wanita sebuah klub malam di Bali. aniayawanita
Baca lebih lajut »
Saat Krisis Corona-Kelaparan, India Terancam Badai MonsoonDi tengah gelombang 'tsunami' Covid-19 dan krisis kelaparan, India dikabarkan bakal dilanda Badai Monsoon pada Senin (31/5).
Baca lebih lajut »
Pembunuh Wanita di Hotel Menteng Terancam Hukuman MatiPolisi mempersangkakan AA dengan pasal berlapis atas kasus pembunuhan seorang wanita di hotel kawasan Menteng, Jakarta Pusat.
Baca lebih lajut »
Cedera Macam Atlet MMA, De Bruyne Terancam Batal ke EuroKevin de Bruyne terancam gagal tampil di Euro 2020 karena mengalami cedera di area wajah dalam laga final Liga Champions.
Baca lebih lajut »
Masuk Jalur Umum, Pesepeda Bakal Didenda Rp 100.000Foto (14372) - Sejumlah pesepeda memacu saat melintas di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu (30/5/2021)....
Baca lebih lajut »
Langgar Prokes, Keluarga Siti Nurhaliza Didenda Rp 69 JutaLanggar prokes, keluarga Siti Nurhaliza dijatuhi hukuman denda masing-masing sebesar 2 ribu Ringgit atau setara dengan Rp 6,9 juta.
Baca lebih lajut »