Pemerintah harus pastikan buruh terdampak pandemi covid-19 mendapatkan bantuan sosial
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hari ini, 1 Mei 2020, kita merayakan Hari Buruh. Saya mengucapkan selamat Hari Buruh kepada semua pekerja yang menjadi elemen penting penggerak roda perekonomian negara.
DPR selalu memberikan perhatian yang besar pada nasib para buruh agar bisa bekerja dengan tenang, terjamin hak-haknya serta mendapat upah yang layak. Namun kami di DPR melihat sosialisasi dan penyerapan aspirasi terkait pasal-pasal ketenagakerjaan yang ada di dalamnya belum optimal, apalagi di tengah situasi semua pihak sedang fokus pada penanganan dan pencegahan pandemi Covid-19 saat ini.
Di tengah suasana pandemi Covid-19, saya berharap semua pihak bergotong royong menangani wabah ini termasuk dampak-dampak sosial ekonominya. Karena itu saya berharap para pemilik usaha tidak mem-PHK para buruh yang bekerja di perusahaan-perusahan. Pihak pemilik usaha dan para pekerjanya dapat bermusyawarah untuk menyelamatkan nasib perusahaan dan karyawannya sambil menunggu situasi perekonomian normal kembali.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jelang Hari Buruh, LIPI: buruh sektor informal jauh dari sejahtera'Kalau buruh sektor informal mayoritas mereka masih jauh dari sejahtera. Pendapatan yang mereka terima umumnya masih di bawah tingkat upah minimum,' kata Peneliti Bidang Ketenagakerjaan Nawawi Asmat.
Baca lebih lajut »
Hari Buruh 1 Mei: Nasib Buruh di Tengah Pandemi Virus CoronaKebijakan penguncian atau lockdown yang diterapkan di sejumlah negara untuk mengatasi virus corona berdampak besar pada iklim ekonomi global saat ini
Baca lebih lajut »
Herman Khaeron DPR: Kekhawatiran Buruh Bukan Saja Tidak Mendapat THRAnggota DPR RI Herman Khaeron DPR mengatakan kekhawatiran pekerja bukan saja tidak mendapat THR tetapi justru jika situasi covid-19 tidak kunjung teratasi, maka kemungkinan besar akan terjadi gelombang PHK. MayDay
Baca lebih lajut »
Hari Buruh, FSPMI Akan Gelar Aksi VirtualFederasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) akan melakukan aksi memperingati Hari Buruh Internasional atau May Day dengan TolakOmnibusLaw dan StopPHK.
Baca lebih lajut »
Peringati Hari Buruh, FSPMI Akan Aksi di Medsos, Tolak Omnibus Law'Untuk Mayday besok kami tidak melakukan unjuk rasa atau aksi di tempat-tempat umum atau di gedung-gedung pemerintahan. Kami melakukan aksi di medsos,
Baca lebih lajut »
Serikat Pekerja Rayakan Hari Buruh 1 Mei Tanpa DemonstrasiPada hari buruh besok, serikat pekerja akan mendorong pengusaha melindungi pekerja dengan meliburkan pekerja semasa wabah dengan tetap memberi upah.
Baca lebih lajut »