Warga Tolak Rusunawa di Pontianak Jadi Tempat Karantina PDP Covid-19

Indonesia Berita Berita

Warga Tolak Rusunawa di Pontianak Jadi Tempat Karantina PDP Covid-19
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 68%

Warga Pontianak menolak Rusunawa di dekat pemukimannya yang akan dijadikan lokasi karantina untuk PDP Covid-19.

, Kalimantan Barat, menjadikan Rusunawa Nipah Kuning sebagai tempat isolasi pasien dalam pengawasan dengan gejala ringan dan asimptomatik atau orang tanpa gejala .

Warga menolak dengan menutup pintu masuk sambil membentangkan spanduk bertuliskan ‘Kami warga Nipah Kuning Dalam menolak Rusunawa dijadikan tempat"Karena masyarakat panik. Pemerintah tidak melakukan sosialisasi," kata Abdul Kholik, ketua rukun tetangga setempat, Minggu .Menurut dia, saat ini warga telah berkoordinasi dengan lurah dan camat untuk minta difasilitasi dengan pemerintah kota.

"Kami tahu Rusunawa Nipah Kuning dijadikan tempat isolasi diketahui warga hanya dari pemberitaan," ucap Abdul. Sebelumnya, Pemerintah Kota Pontianak, Kalimantan Barat telah menyiapkan rumah susun sederhana Nipah Kuning untuk mengisolasi orang-orang yang masuk kategori pasien dalam pengawasan dengan gejala ringan dan asimptomatik atau orang tanpa gejala Covid-19.

"Rumah karantina yang disiapkan adalah rusunawa di Nipah Kuning dengan kapasitas 58 orang," kata Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono, dalam keterangan tertulisnya, Jumat .Menurutnya, langkah itu dilakukan sebagai antisipasi agar mereka yang harus menjalani karantina bisa tertampung.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

'Kami Tak Layani Warga Asing': Warga Asing di China Dianggap sebagai Virus'Kami Tak Layani Warga Asing': Warga Asing di China Dianggap sebagai VirusDi saat warga keturunan Asia menghadapi serangan xenophobia di berbagai negara karena pandemi virus Corona, warga asing di China mengalami perlakuan serupa.
Baca lebih lajut »

Fenomena Warga Tolak ODP-PDP Corona, Sosiolog UGM: Ada Gap PengetahuanFenomena Warga Tolak ODP-PDP Corona, Sosiolog UGM: Ada Gap Pengetahuan'Beberapa kelompok masyarakat melakukan tindakan seperti itu karena terjadi gap, gap pengetahuan dan gap sosial,' ujar Sosiolog UGM.
Baca lebih lajut »

Dekat dengan Anak Krakatau, di Bandar Lampung Justru Tak Terdengar Dentuman Seperti Dihebohkan Warga JakartaDekat dengan Anak Krakatau, di Bandar Lampung Justru Tak Terdengar Dentuman Seperti Dihebohkan Warga JakartaWarga Bandar Lampung tak mendengar dentuman saat letusan Gunung Anak Krakatau seperti yang dihebohkan sebagian warga Jakarta dan Bogor.
Baca lebih lajut »

Dua Lagi Warga Ponorogo Dinyatakan Positif Covid-19, Satgas Lacak Riwayat Kontak Pasien - SuryaDua Lagi Warga Ponorogo Dinyatakan Positif Covid-19, Satgas Lacak Riwayat Kontak Pasien - SuryaDua Lagi Warga Ponorogo Dinyatakan Positif Covid-19, Satgas Lacak Riwayat Kontak Pasien via portalsurya matalokalmenjangkauindonesia
Baca lebih lajut »

Mahasiswi Positif COVID-19 Dijemput Tim Medis Lengkap dengan APD, Warga Diimbau tidak PanikMahasiswi Positif COVID-19 Dijemput Tim Medis Lengkap dengan APD, Warga Diimbau tidak PanikSeorang mahasiswi asal Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat dinyatakan positif terjangkiti virus corona atau COVID-19. Pemerintah Kabupaten Kepulauan Mentawai mengimbau masyarakat untuk tidak panik.
Baca lebih lajut »

15.000 Sarapan Gratis Dibagikan ke Warga Terdampak Covid-1915.000 Sarapan Gratis Dibagikan ke Warga Terdampak Covid-1915.000 bungkus sarapan gratis diberikan kepada masyarakat yang terdiri dari supir ojek, supir taksi, pedagang sayur, dan pekerja non-formal lainnya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 17:16:18