Pengelola portal berita Tempo dan Tirto melaporkan tindak pidana peretasan situs ke Kepolisian Daerah Metro Jaya. KoranTempo
JAKARTA – Pengelola portal berita Tempo.co dan Tirto.id melaporkan tindak pidana peretasan situs ke Kepolisian Daerah Metro Jaya. Laman kedua media itu diduga diretas pada pekan lalu. Anggota tim penasihat hukum dari Lembaga Bantuan Hukum Pers, Ade Wahyudin, mengemukakan bahwa pembobolan situs berita merupakan kejahatan serius.
Menurut Ade, laporan peretasan penting untuk menguji keseriusan negara dalam melindungi kebebasan pers. Sebab, dia mencatat angka peretasan naik secara signifikan pada 2020. Statistik itu pun belum terhitung dengan aksi peretasan akun media sosial jurnalis, upaya menyebarkan informasi pribadi , hingga ancaman dan kekerasan kepada pekerja media.
Sapto mengibaratkan peretasan sebagai upaya pencurian yang dilakukan maling."Sebagaimana orang yang rumahnya dibobol maling, saya merasa Tirto.id, yang tercatat adalah milik saya, telah diobrak-abrik maling," kata dia. "Agar ada kepastian hukum bagi warga negara, dan bagi wartawan sebagai profesi yang dilindungi undang-undang," kata dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemred Tirto dan Tempo.co Laporkan Peretasan Situs ke Polda MetroPemimpin Redaksi (Pemred) Tirto, Sapto Anggoro dan Tempo(dot)co, Setri Yasra mendatangi Polda Metro Jaya hari ini. Keduanya datang untuk melaporkan peretasan situs berita yang terjadi pada Jumat (21/8) dini hari lalu. Peretasan
Baca lebih lajut »
Tirto.id dan Tempo.co laporkan peretasan situsnya ke Polda Metro JayaPimpinan redaksi dari media daring Tirto(dot)id dan Tempo(dot)co melapor ke Polda Metro Jaya terkait dugaan kasus peretasan terhadap situs mereka, pada Selasa (25/8).
Baca lebih lajut »
Tak Cuma Tempo dan Tirto, LBH Pers Sebut 4 Media Massa Kena PeretasanLBH Pers menyebut sedikitnya ada empat media massa daring yang terkena peretasan dalam jeda waktu yang berdekatan.
Baca lebih lajut »
Tempo Laporkan Kasus Peretasan Situs ke Polda MetroPemimpin redaksi Tempo melaporkan kasus peretasan situs ke Polda Metro Jaya. Tempo berharap polisi mengusut kasus peretasan.
Baca lebih lajut »
Peretasan Mengancam Demokrasi - Editorial - koran.tempo.coDemokrasi mati dalam kegelapan. Slogan koran Washington Post itu mengingatkan bahwa lalu lintas informasi yang kredibel merupakan suluh demokrasi. Editorial KoranTempo
Baca lebih lajut »
Peretasan Media Diduga Kuat Terencana dan Masif - Nasional - koran.tempo.co
Baca lebih lajut »