Tangkap Sindikat Sabu Internasional, Sahroni Minta Polri Tak Lengah Saat Idul Fitri

Indonesia Berita Berita

Tangkap Sindikat Sabu Internasional, Sahroni Minta Polri Tak Lengah Saat Idul Fitri
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Wakil Ketua Komisi III DPR, Ahmad Sahroni mengapresiasi dan memberikan penghargaan pada Tim Khusus Satgassus Polri Merah...

Wakil Ketua Komisi III DPR, Ahmad Sahroni mengapresiasi dan memberikan penghargaan pada Tim Khusus Satgassus Polri Merah Putih yang telah berhasil mengungkap dan menangkap sindikat narkoba jaringan internasional dan menyita 821 kg sabu senilai Rp4,5 trili- Wakil Ketua Komisi III DPR, Ahmad Sahroni mengapresiasi dan memberikan penghargaan pada Tim Khusus Satgassus Polri Merah Putih yang pada hari Minggu lalu telah berhasil mengungkap dan menangkap sindikat narkoba jaringan internasional dan...

“Penghargaan setinggi-tingginya untuk kinerja Polri, khususnya Satgassus Merah Putih yang telah berhasil mengungkap sindikat narkoba jaringan internasional. Tim Satgasuss Merah Putih ini telah kurang lebih selama empat bulan telah melakukan pengintaian dan pengembangan sehingga akhirnya mereka berhasil membongkar kasus besar tersebut,” ujar Sahroni dalam keterangannya, Sabtu .

Legislator asal Tanjung Priok, Jakarta Utara ini juga mengingatkan bahwa memang Polri tidak boleh lengah dalam situasi atau kondisi apapun. “Jadi polisi memang tidak boleh lengah dalam mengawasi tindak kejahatan yang muncul,” tegas Bendahara Umum Partai Nasdem ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penyerahan Kasus OTT Pejabat UNJ ke Polri Dikritik, Begini Respon KPKPenyerahan Kasus OTT Pejabat UNJ ke Polri Dikritik, Begini Respon KPK\n'Yang tertangkap menurut UU bukan masuk kategori penyelenggara negara,' ujarnya.
Baca lebih lajut »

KPK Limpahkan ke Polri Kasus OTT Kemendikbud yang Libatkan Rektor UNJKPK Limpahkan ke Polri Kasus OTT Kemendikbud yang Libatkan Rektor UNJDeputi Bidang Penindakan KPK Karyoto menyampaikan, kasus tersebut telah dilimpahkan dari KPK ke Polri dengan mengingat sejumlah pertimbangan.
Baca lebih lajut »

Tak Temukan Unsur Penyelenggara Negara, KPK Limpahkan Kasus THR Pejabat Kemendikbud ke Polri - Tribunnews.comTak Temukan Unsur Penyelenggara Negara, KPK Limpahkan Kasus THR Pejabat Kemendikbud ke Polri - Tribunnews.comTak Temukan Unsur Penyelenggara Negara, KPK Limpahkan Kasus THR Pejabat Kemendikbud ke Polri tribunnewsupdate
Baca lebih lajut »

Sempat OTT Pejabat UNJ, KPK Limpahkan Kasus THR Kemdikbud ke PolriSempat OTT Pejabat UNJ, KPK Limpahkan Kasus THR Kemdikbud ke PolriPelimpahan kasus ini ke Polri lantaran KPK tak menemukan unsur penyelenggara negara yang menjadi kewenangannya.
Baca lebih lajut »

Kasus Dugaan TPPO ABK WNI, Bareskrim Polri Tetapkan 3 TersangkaKasus Dugaan TPPO ABK WNI, Bareskrim Polri Tetapkan 3 TersangkaPara ABK sebelumnya dijanjikan bekerja secara legal sesuai perjanjian kerja laut, dan dijanjikan gaji yang tinggi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 21:19:37