Kejaksaan Negeri (Kejari) Makassar, mengapresiasi PT Gowa Makassar Tourism Development (GMTD) Tbk atas penyerahan Fasilitas Umum (Fasum) dan Fasilitas Sosial
Surat Kuasa Khusus penyelamatan aset.
"GMTD menjadi prioritas utama JPN, karena selain persoalannya sangat kompleks, nilainya juga sangat strategis," bebernya. Dicky menjelaskan, sebelum penyerahan ini dilakukan, ada beberapa opsi kesepakatan yang telah di bangun antara Pemkot dan GMTD untuk mencari jalan jeluar. Namun hal tersebut tidak membuat semuanya berjalan mulus dan terjadi taruk ulur. Melihat persoalan yang ada, JPN menganggap perlu memberikan deadline agar persoalan ini bisa segera terselesaikan.
"Alhamdulillah, penyerahan aset di langsungkan pada saat Hari Bhakti Adyaksa ke 59, ini salah satu hadiah ulang tahun buat HBA bahwa kami bisa berkotribusi buat kota ini," katanya. Menurutnya, dari data yang ada, terdapat 29 aset milik pemerintah yang membutuhkan pendampingan, namun yang kami terima hanya 11 SKK dalam penyelamatan Fasum dan Fasos.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
7 Tersangka Kasus Tindak Pidana Pemilu Diserahkan ke Kejari MakassarPenyidik Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) Sulsel, resmi melimpahkan 7 tersangka dugaan penggelembungan suara pada Pemilihan Legislatif (Pileg) 2019
Baca lebih lajut »
Kejari Tanjung Perak Tahan Wakil Ketua DPRD Kota SurabayaWakil Ketua DPRD Kota Surabaya tersangka dugaan kasus jaring aspirasi masyarakat
Baca lebih lajut »
Kejari Perak tahan Wakil Ketua DPRD Kota SurabayaKejaksaan Negeri Tanjung Perak, Surabaya menahan Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya Dharmawan usai ditetapkan sebagai tersangka dugaan kasus jaring aspirasi ...
Baca lebih lajut »
Kejari Trenggalek musnahkan ribuan botol minuman keras dan narkobaKejaksaan Negeri Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, Selasa, melakukan kegiatan pemusnahan ribuan botol minuman keras berbagai merek dan narkoba dalam rangkaian ...
Baca lebih lajut »
Kejari Seluma Eksekusi 3 Terpidana Anggota PPK Ulu TaloKetiga terdakwa terbukti melakukan kecurangan mengubah hasil rekapitulasi perolehan suara salah satu caleg DPR-RI dari dapil Bengkulu pada Pemilu 17 April lalu.
Baca lebih lajut »
Kejati DKI Minta Pemeriksaan Internal Tersangka Suap JaksaKejati DKI minta kepada KPK agar tiga tersangka dugaan suap di Kejari Jakbar bisa diperiksa pula secara internal atas perkara tersebut.
Baca lebih lajut »