Peta Bencana Banjir Longsor di Jembrana dan Karangasem Bali
"Kami laporkan dampak bencana akibat cuaca ekstrem atau hujan dengan intensitas tinggi yang terjadi pada tanggal 16 17 Oktober 2022 sampai pukul 18.00 WITA, di Kabupaten Jembrana dan Kabupaten Karangasem, mengakibatkan terjadinya banjir dan beberapa kejadian lainnya," kata Kepala Pelaksana BPBD Provinsi Bali Made Rentin di Denpasar.
Selain menyebabkan banjir, cuaca ekstrem juga mengakibatkan jembatan penghubung antara Kelurahan Tegalcangkring dan Desa Penyaringan putus, sehingga mengganggu kelancaran transportasi dan kehidupan warga masyarakat. "Pada bencana kali ini juga mengakibatkan dua orang meninggal dunia karena banjir, sebanyak satu orang meninggal dunia karena tertimbun longsoran. Belasan rumah warga rusak dan harus mengungsi ke rumah keluarga terdekat," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Banjir Bandang Akibat Luapan Sungai Melanda Sejumlah Wilayah di Kabupaten Jembrana Bali, Sejumlah Infrastruktur RusakBanjir bandang dari luapan aliran sungai melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Jembrana, Bali, menyebabkan kerusakan beberapa infrastruktur seperti jembatan.
Baca lebih lajut »
Banjir Bandang Melanda Sejumlah Wilayah di Kabupaten Jembrana BaliSejumlah jembatan putus akibat banjir bandang, serta ratusan rumah warga terendam air cukup tinggi.
Baca lebih lajut »
Jembrana Bali Banjir Bandang, Lalu Lintas LumpuhBanjir ini disebut sebagai yang banjir paling besar terjadi beberapa tahun terakhir. Banjir Jembrana
Baca lebih lajut »
Mitos Bali Hancur Jika Menyatu dengan JawaKonon jika Pulau Jawa dan Bali disatukan, maka Bali akan hancur.
Baca lebih lajut »
Jelang KTT G20, BNPT Gelar Latihan Penindakan Terorisme di BaliBadan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar kegiatan Pelatihan Penindakan Penanganan Terorisme menjelang KTT G20 di wilayah Bali.
Baca lebih lajut »
11 Pasien Ginjal Akut Misterius Meninggal di Bali Terlambat Penanganan11 pasien gangguan ginjal akut misterius meninggal di Bali, merupakan pasien yang terlambat mendapat penanganan. Via: detikBali
Baca lebih lajut »