Kerjasama ini dukungan kongkrit kepada pemerintah untuk mengatasi wabah Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kerjasama Kementerian Pertanian dan PT Aplikasi Karya Anak Bangsa mendapat apresiasi dari berbagai kalangan. Pengamat Sosial Ekonomi Universitas Indonesia Riyanto, mengatakan kerjasama ini berhasil memberi kemudahan pada masyarakat yang sedang mengikuti kebijakan pemerintah pusat terkait penyebaran Covid 19. "Masyarakat diuntungkan karena mereka bisa belanja tanpa harus keluar rumah. Artinya cukup pesan lewat aplikasi lalu barang akan datang ke rumah.
"Jika sterilisasi dan protokol kebersihan pengantar sembako ini diterapkan, maka inovasi Kementan ini sangat efektif memutus rantai penyebaran virus covid-19," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
UI Luncurkan Ragam Inovasi untuk Tangani Wabah Covid-19Pengembangan riset dan inovasi jangka panjang fokus dalam menciptakan formulasi dan pengobatan Covid-19.
Baca lebih lajut »
IDI: Ada 19 Dokter Meninggal Akibat Covid-19Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) melaporkan per Senin 6 April 2020, ada 19 dokter yang meninggal akibat Covid-19.
Baca lebih lajut »
19 Ambulans Dikerahkan Bawa Pasien ODP dan PDP COVID-19Ada 19 ambulans yang akan dikerahkan membawa pasien ODP dan PDP COVID-19.
Baca lebih lajut »
Lagi, 19 Jenazah Korban Covid-19 Dikubur di TPU Pondok Ranggon.Ke 19 jenazah yang sudah di dalam peti setibanya di lokasi langsung dimasukkan ke dalam liang dengan kedalaman 2 meter.
Baca lebih lajut »
Soal Penolakan Jenazah Korban COVID-19, Polisi Susun SOP Pengawalan JenazahPolisi menyebutkan tengah menyusun Standar Operasional Prosedur (SOP) guna mengawal pemakanan jenazah yang terjangkit virus...
Baca lebih lajut »