Mantan Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara (PTPN) III Dolly Parlagutan Pulungan divonis lima tahun penjara, karena terbukti menerima suap terkait distribusi gula kristal putih
MANTAN Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara III Dolly Parlagutan Pulungan divonis lima tahun penjara, karena terbukti menerima suap terkait distribusi gula kristal putih, dalam sidang di Pengadilan Tidan Pidana Korupsi Jakarta Pusat, Rabu .
Vonis perkara nomor 3/Pid.sus.TPK/2020/PN.JKT.PST ini lebih ringan dari tuntutan jaksa yang meminta dihukum enam tahun penjara pidana denda Rp300 juta serta subsider enam bulan kurungan. Sementara putusan hakim hanya menyetujui subsider tiga bulan dengan jumlah denda serupa. Hakim menentukan hal-hal yang meringankan dan memberatkan dalam memutus hukuman. Hal memberatkan perbuatan Dolly tidak mendukung upaya pemerintah dalam memberantas tindak pidana korupsi .
Suap dilakukan agar Dolly dan Kadek memberikan long term contract kepada Pieko atas pembelian gula kristal putih yang diproduksi petani gula, dan PTPN di seluruh Indonesia. Distribusi gula sejatinya diakomodasi melalui PT PN III holding perkebunan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Patah Kaki, Mantan Bek Persija Nyaris Bunuh DiriAlfin Tuasalamony takut kakinya tidak bisa sembuh.
Baca lebih lajut »
Mantan Sekretaris MA Nurhadi Ditangkap, Berikut Daftar 'Dosa'nya - Tribunnews.comIa juga jadi tersangka KPK karena diduga menerima gratifikasi berkaitan dengan penanganan perkara sengketa tanah
Baca lebih lajut »
Mantan Sekretaris MA Nurhadi dan Menantunya Ditangkap KPKKPK menangkap mantan Sekretaris Mahkamah Agung Nurhadi dan menantunya, Rezky Herbiyono, Senin (1/6/2020).
Baca lebih lajut »
Mantan Sekretaris MA Nurhadi Ditangkap di Jakarta SelatanKPK telah menetapkan Nurhadi bersama Rezky Herbiyono (RHE), menantunya, dan Direktur PT Multicon Indrajaya Terminal (MIT) Hiendra Soenjoto (HS) sebagai tersangka pada 16 Desember 2019.
Baca lebih lajut »
KPK Tangkap Mantan Sekretaris MA Nurhadi Bersama MenantuSebelum ditangkap KPK, Nurhadi ditetapkan sebagai DPO sejak 13 Februari 2020.
Baca lebih lajut »
Potensial Picu Masalah, Mantan Kabais Usul Tarik Perpres Pelibatan TNI Tangani TerorismeMaunya ikut melakukan penegakan hukum, namun jadi masalah karena bingkainya ada operasi militer.
Baca lebih lajut »