Rycko Amelza Dahniel menggantikan Komjen Agung Budi Maryoto yang mendapat tugas baru sebagai Irwasum ( Inspektur Pengawasan Umum) Polri.
TEMPO.CO, Jakarta – Irjen Rycko Amelza Dahniel mendapat promosi, dari Kepala Polda Jawa Tengah ke jabatan perwira tinggi bintang tiga, Kabaintelkam Polri. Dia lulusan terbaik Akpol penerima Adhi Makayasa pada 1988. Rycko juga Ajudan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada 2009-2012.
Mabes Polri melakukan mutasi besar terhadap sejumlah perwira tinggi dan menengah, Rycko Amelza Dahniel salah satunya.Mutasi tersebut tertera dalam Telegram Kapolri Nomor ST/1377/V/KEP/2020 tertanggal 1 Mei 2020 yang ditandatangani Wakil Kepala Polri Komjen Eddy Pramono.Sebelum menjabat Kapolda Jateng, Rycko Amelza Dahniel menduduki kursi Gubernur Akpol, Kapolda Sumatera Utara, Kepala STIK Lemdikpol, Kapolda Jawa Barat, serta pernah menjabat Kapolres Jakarta Utara.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dukung UMKM Saat Pandemi, Annisa Pohan Buka Endorse Gratis InstastoryMenantu Mantan Presiden Ke-6 Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Annisa Pohan membuka jasa promosi gratis lewat akun...
Baca lebih lajut »
Kim Jong-un Menghilang karena Diduga Tak Bisa Berdiri SendiriDugaan ini disampaikan mantan diplomat Korut yang membelot dan kini jadi anggota parlemen di Korea Selatan. Menghilangnya...
Baca lebih lajut »
Mutasi Polri: Boy Rafli Amar Jadi Kepala BNPTSebelumnya, Boy Rafli Amar menjabat Wakil Kepala Lemdiklat Polri. Posisi itu akan diisi Luki Hermawan yang kini Kepala Polda Jatim.
Baca lebih lajut »
Kadivhumas Polri M. Iqbal Diangkat Jadi Kapolda NTBIqbal menggantikan Irjen Tomsi Tohir yang baru menjabat Kapolda NTB sejak 20 Desember 2019.
Baca lebih lajut »
Politikus PAN Divonis 6 Tahun Penjara dan Dicabut Hak Politik 5 TahunMajelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta memvonis mantan anggota Komisi XI sekaligus mantan anggota Banggar DPR dari Fraksi...
Baca lebih lajut »
Nikah Lagi dengan Mantan Suami, Eddies Adelia: Dia Masih yang TerbaikEddies Adelia menjawab pernyataan kenapa mau menikah lagi dengan mantan suami. Eddies sebut mantan suaminya masih yang terbaik di matanya
Baca lebih lajut »