Data World Bank 2019 memasukkan Indonesia dalam daftar negara risiko tinggi bencana
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana , Letjen TNI Suharyanto, mengatakan Indonesia menjadi salah satu dari 35 negara di dunia yang memiliki tingkat risiko bencana tertinggi di dunia, sebagaimana menurut World Bank pada 2019.
Baca Juga Menurut data BNPB, Provinsi Sulawesi Tenggara sendiri memiliki 17 kabupaten/kota yang mana sebanyak 14 wilayah tersebut memiliki tingkat risiko bencana tinggi dan 3 lainnya berisiko sedang. Lebih lanjut, Suharyanto mengingatkan apa yang menjadi arahan dari Presiden RI Joko Widodo dalam Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana Tahun 2022, yang menekankan tentang peran penting pemerintah daerah seperti tanggung jawab mutlak sebagai komandan satgas darurat saat terjadi bencana, menyusun rencana kontijensi, meningkatkan kepemimpinan dan penyusunan program yang berorientasi pada ketangguhan terhadap bencana.
Dalam kesempatan itu, Kepala BNPB juga menjelaskan bahwa selain Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007, tanggung jawab dan kewenangan pemerintah daerah dalam penanggulangan bencana telah dijelaskan secara eksplisit dalam UU 23 tahun 2014 tentang pemerintah daerah dan PP 2/2018 tentang Standar Pelayanan Minimum, yang implementasinya dijelaskan dalam Permendagri 101/2018.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
WNA Latvia Pelaku Skimming Kumpulkan Data Nasabah Bank Swasta dan BUMNPolda Metro Jaya menangkap seorang warga negara asing (WNA) asal Latvia yang diduga pelaku pencurian uang nasabah bank dengan modus skimming. TempoMetro
Baca lebih lajut »
Pemerintah Integrasikan Data NIK dan NPWP, Ini Pengaruhnya Buat WargaKerjasama integrasi data memudahkan wajib pajak mengakses dan menerima layanan perpajakan sekaligus mendukung kebijakan satu data Indonesia.
Baca lebih lajut »
KPU Sukoharjo Bocorkan Cara Memelihara Data Pemilih, Begini Lo...Ketua KPU Sukoharjo, Nuril Huda, menyampaikan beberapa cara memutakhirkan atau memperbarui Daftar Pemilih Tetap (DPT), salah satunya untuk mempersiapkan Pemilu 2024.
Baca lebih lajut »
Kemenkeu dan Kemendagri integrasikan data implementasi NIK jadi NPWPDirektur Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Suryo Utomo dan Direktur Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil Kementerian Dalam Negeri ...
Baca lebih lajut »
Melindungi Data Pribadi AnakAnak sering kali tidak menyadari mengunggah data pribadi mereka di media sosial bisa berdampak mengancam keselamatannya. Orangtua wajib bersikap aktif melakukan edukasi bagi anak tentang hal ini. Opini AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Satu Data Kominfo Bojonegoro Jadi Rujukan Jurnalis dan PenelitiBOJONEGORO, Radar Bojonegoro - Portal satu data milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro jadi terobosan dalam upaya keterbukaan informasi publik (KIP). Melalui laman data.bojonegorokab.go.id dapat ditemukan kumpulan data-data atau big data secara detail.
Baca lebih lajut »