Pada hari kedua larangan mudik, sebanyak 5.041 kendaraan mencoba keluar dari Jabodetabek melalui pelbagai jalur.
TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Perhubungan mencatat, pada hari kedua larangan mudik, sebanyak 5.041 kendaraan mencoba keluar dari Jabodetabek melalui pelbagai jalur. Juru Bicara Kementerian Perhubungan, Adita Irawati, mengatakan petugas telah menghalau kendaraan yang terdiri atas bus, mobil pribadi, hingga mobil travel tersebut.
'Peraturan ini tidak akan efektif tanpa adanya kerja sama seluruh pihak. Jadi sebaiknya masyarakat mematuhi aturan untuk stay at home atau di rumah saja,' ujar Adita. Sementara itu berdasarkan catatan PT Jasa Marga Tbk, lalu-lintas kendaraan yang meninggalkan Jakarta pada Jumat, 24 April 2020 dibandingkan dengan hari sebelumnya, 23 April, tampak menurun tajam.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tambah 5 dari Klaster Sukabumi, Kasus Positif Corona di Sultra Jadi 41 Orang'Kasus baru semuanya adalah laki-laki yakni Kendari 2 orang, Konsel 1 orang, Konawe 1 orang, dan Kolaka Utara 1 orang,' ujar La Ode Rabiul Awal.
Baca lebih lajut »
18 Pos Disiagakan Pantau Akses ke Luar Wilayah BogorPada hari pertama Ramadan belum ditemukan kendaraan yang melakukan mudik keluar dari Jadetabek ke luar Bogor.
Baca lebih lajut »
Korlantas Polri Pastikan Arus Mudik MenurunKepastian penurunan volume kendaraan di hari kedua larangan mudik pun terjadi di jalanan tol maupun arteri Jabodetabek.
Baca lebih lajut »
Warga Ngotot Mudik, Polri Akui Hanya Suruh Putar BalikKepastian penurunan volume kendaraan di hari kedua larangan mudik pun terjadi di jalanan tol maupun arteri Jabodetabek.
Baca lebih lajut »
Catat! Transportasi Umum dari-ke Jabodetabek Setop Operasi Hari iniLarangan mudik lebaran mulai berlaku hari ini 24 April 2020. Operasional transportasi umum keluar masuk wilayah Jabodetabek diberhentikan sementara.
Baca lebih lajut »
27 Ribu Kendaraan Keluar DKI Sebelum Hari 1 Larangan MudikPolisi menyebut 27 ribu kendaraan keluar Jakarta sehari sebelum mudik resmi dilarang, sementara di hari pertama pelarangan tol jagorawi sepi kendaraan.
Baca lebih lajut »