Empat Pemain Cagliari Positif Covid-19

Indonesia Berita Berita

Empat Pemain Cagliari Positif Covid-19
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 92%

Satu hari sebelum menjalani kamp latihan pramusim, Caglari dihantam krisis Covid-19 setelah empat pemain mereka dinyatakan positif Covid-19.

KLUB Serie A Italia Cagliari mendapat kabar kurang menggembirakan dalam persiapan mereka menuju musim 2020-2021. Satu hari sebelum menjalani kamp latihan pramusim, Caglari dihantam krisis Covid-19 setelah empat pemain mereka dinyatakan positif mengidap virus yang muncul pertama kali di Wuhan, Tiongkok tersebut.

Surat kabar lokal Unione Sarda memberitakan, kasus ini bermula dari striker Kiril Despodov yang positif Covid-19. Saat ini, Despodov tidak berada di skuad Cagliari karena tengah berlibur di Bulgaria dan akan melakukan karantina di negaranya itu selama beberapa pekan. Sesuai protokol yang berlaku, seluruh pemain dan staf Cagliari menjalani tes virus corona pada Selasa di kamp latihan mereka di Sardinia. Mereka dijadwalkan melakukan tes lagi pada Kamis ini sebelum menjalani kamp latihan pramusim di Aritzo hingga Minggu mendatang.

Namun, pada Rabu , diketahui ada tiga pemain lain yang positif Covid-19. Meski begitu, klub belum memberikan informasi terkait siapa saja pemain yang positif Covid-19 tersebut. Sebagai antisipasi agar penyakit ini tidak menular lebih banyak lagi, maka Cagliari memutuskan untuk menunda kamp latihan pramusim mereka di Aritzo.

Cagliari, yang dilatih oleh Eusebio Di Francesco, finis di urutan ke-14 di Serie A 2019/20, terpaut sepuluh poin dari batas aman zona degradasi. Serie A 2020-2021 dijadwalkan akan mulai berlangsung pada 19 September 2020.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Obat Covid-19 Unair Diragukan Pakar, Ini Tanggapan Satgas Covid-19Obat Covid-19 Unair Diragukan Pakar, Ini Tanggapan Satgas Covid-19'Pasti Universitas Airlangga dalam menjalankan tes dan uji klinis dari obat yang dikembangkan telah melalui kaji etik,' kata Wiku.
Baca lebih lajut »

Konsorsium Riset Covid-19 Tegaskan, Belum Ada Obat Covid-19 di DuniaKonsorsium Riset Covid-19 Tegaskan, Belum Ada Obat Covid-19 di DuniaKetua Konsorsium Riset dan Inovasi Covid-19 Kemeristek/BRIN menegaskan bahwa hingga saat ini, belum ada obat yang spesifik untuk Covid-19 di dunia.
Baca lebih lajut »

Satgas Covid-19: Obat Covid-19 Kolaborasi Unair, TNI dan BIN Belum ada Izin EdarSatgas Covid-19: Obat Covid-19 Kolaborasi Unair, TNI dan BIN Belum ada Izin EdarUniversitas Airlangga bersama dengan TNI dan BIN mengklaim sedang mengembangkan kombinasi obat penawar Covid-19. Bagaimana tanggapan Satgas Covid-19?
Baca lebih lajut »

Update Corona 19 Agustus 2020: Kasus Negatif Covid-19 MelonjakUpdate Corona 19 Agustus 2020: Kasus Negatif Covid-19 MelonjakData tersebut diumumkan situs resmi penanganan Covid-19 di Indonesia.
Baca lebih lajut »

UPDATE 19 Agustus: Ada 79.174 Orang Suspek Terkait Covid-19 di IndonesiaUPDATE 19 Agustus: Ada 79.174 Orang Suspek Terkait Covid-19 di IndonesiaJumlah suspek terkait Covid-19 di Indonesia hingga Rabu (19/8/2020) pukul 12.00 WIB mencapai 79.174 orang.
Baca lebih lajut »

10 Provinsi dengan Kasus Sembuh Lebih Tinggi dari Kasus Baru COVID-19 per 19 Agustus10 Provinsi dengan Kasus Sembuh Lebih Tinggi dari Kasus Baru COVID-19 per 19 AgustusData laporan harian COVID-19 per 19 Agustus 2020 menunjukkan ada 10 provinsi yang melaporkan kasus sembuh lebih tinggi dari kasus baru COVID-19.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-25 00:28:04