Dalam surat edaran terbaru Kemenkes, vaksin AstraZeneca batch CTMAV547 resmi digunakan kembali.
Liputan6.com, Jakarta Melalui Surat Edaran Nomor HK.02.02/II/2021 tentang Percepatan Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 pada Kelompok Pra Lansia dan Hasil BPOM Terkait Vaksin COVID-19 AstraZeneca, Kementerian Kesehatan menegaskan, vaksin AstraZeneca batch CTMAV547 resmi dapat digunakan kembali.
Untuk itu, Vaksin COVID-19 AstraZeneca nomor bets CTMAV 547 dapat digunakan kembali, demikian bunyi surat yang diterima Health Liputan6.com pada Senin . 2 dari 4 halamanPantau Keamanan Vaksin COVID-19Selama proses pelaksanaan vaksinasi COVID-19 berlangsung, pemantauan terhadap keamanan vaksin dan KIPI juga terus dilakukan. Kerja sama dan koordinasi pun terus dilakukan demi memperlancar pelaksanaan vaksinasi COVID-19.
Segera melakukan koordinasi dan kerjasama percepatan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 dengan jajaran TNI, POLRI, komunitas, organisasi lokal, dan pihak swasta dalam mendukung capaian target vaksinasi COVID-19 di wilayah kerja masing–masing, demikian isi surat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kemenkes Terbitkan Edaran Percepatan Vaksinasi COVID-19 Kelompok Pra LansiaKemenkes menerbitkan surat edaran terbaru mengenai percepatan vaksinasi COVID-19 pada kelompok pra lansia.
Baca lebih lajut »
Kemenkes Jawab Video Hoaks Vaksin Covid-19 Mengandung MagnetKementerian Kesehatan (Kemenkes) membantah video yang mengklaim vaksin covid-19 mengandung chip bermagnet.
Baca lebih lajut »
Bio Farma Harap Masyarakat tak Perdebatkan Efikasi Vaksin Covid-19Vaksin yang digunakan di Indonesia sudah sesuai standar Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang mensyaratkan efikasi atau daya guna vaksin di atas 50%.
Baca lebih lajut »
Vaksinasi Covid-19 Capai 10,5 juta Penduduk IndonesiaKementerian Kesehatan (Kemenkes) mencatat sedikitnya 10.584.489 orang yang telah menyelesaikan vaksinasi Covid-19 atau sudah menerima dua dosis suntikan vaksin.
Baca lebih lajut »
Teknik Terbaru, Vaksin DNA Efektif Lindungi Hamster Suriah dari Covid-19Teknik Terbaru, Vaksin DNA Efektif Lindungi Hamster Suriah dari Covid-19 TempoTekno
Baca lebih lajut »
Pakar: Tuntutan Hukum UE Terhadap AstraZeneca Sulit DibuktikanUE pada akhir April mengumumkan akan menggugat AstraZeneca atas pelanggaran kontrak di tengah kekurangan pengiriman vaksin. Para analis hukum menilai kasus ini...
Baca lebih lajut »