DPD memberikan bantuan untuk perantau Sumatera Barat yang menjadi korban di Wamena
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG- Dewan Perwakilan Daerah RI memberikan bantuan kepada perantau Sumatera Barat yang menjadi korban kerusuhan Wamena. DPD menyerahkan bantuan sebesar Rp 850 juta. Bantuan ini diserahkan melalui Pemprov Sumbar yang langsung menangani perantau yang terdampak tragedi Wamena akhir September lalu.
Irwan menyebut pihaknya menerima bantuan dari DPD RI ini pada Ahad kemarin. Bantuan diserahkan oleh anggota DPD RI Leonardi Harmaini Dt Bandaro Basa, Emma Yohanna dan beberapa anggota DPD lainnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
DPD RI bantu perantau Sumbar korban Wamena Rp850 jutaDewan Perwakilan Daerah (DPD) RI memberikan bantuan untuk perantau Sumatera Barat yang menjadi korban kerusuhan di Wamena, Jayawijaya sebesar Rp850 juta, yang ...
Baca lebih lajut »
DPD RI Bantu Korban Kerusuhan Wamena dan Gempa MalukuDPD RI memberikan bantuan Dana Task Force kepada korban kerusuhan Wamena yang berasal dari Sumatera Barat senilai Rp 850 juta dan korban gempa Maluku senilai Rp 400 juta. DPDRI
Baca lebih lajut »
Pilkada Samarinda, Ketua DPD Gerindra Kaltim Ikut Penjaringan PDI-PKetua DPD Gerindra Kalimantan Timur (Kaltim) Andi Harun mengikuti penjaringan wali kota Samarinda yang dibuka DPC PDI-P Samarinda.
Baca lebih lajut »
IMI DKI Jakarta Gandeng DPD Iwapi DKI Gelar Donor DarahIMI dan Iwapi sepakat melakukan aksi sosial secara berkesinambungan setiap tahun.
Baca lebih lajut »
Vietnam Gratiskan Tanah untuk Investor, RI Bisa Nggak?Vietnam mampu memberikan tanah secara gratis untuk jangka waktu cukup lama.
Baca lebih lajut »
Kemendagri-KPU RI diingatkan bersikap tegas soal keterlambatan NPHDKementerian Dalam Negeri dan Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (Kemendagri dan KPU RI) diingatkan untuk bersikap tegas dalam menengahi keterlambatan ...
Baca lebih lajut »