Wajib Pajak Orang Pribadi dapat melaporkan hartanya secara sukarela melalui aplikasi pengungkapan dan pembayaran https://pajak.go.id/pps.
Liputan6.com, Jakarta - Direktorat Jenderal Pajak mencatat hingga 10 Januari 2022 sudah ada 2.458 wajib pajak yang telah menyetorkan PPh final sebesar Rp 140,46 miliar, dengan nilai harta bersih yang diungkapkan sebesar Rp 1,165 triliun.
BACA JUGA: Pengungkapan Harta Tax Amnesty Jilid II Capai Rp 1,043 Triliun hingga 8 Januari 2022 BACA JUGA: Pemerintah Dikabarkan Bakal Pungut Pajak NFT, Begini Tanggapan Aspakrindo Tertulis, nilai harta bersih tersebut terdiri dari deklarasi harta dalam negeri Rp 1,001 triliun, harta yang diinvestasikan dalam Surat Berharga Negara Rp 68,17 miliar, dan deklarasi harta di luar negeri Rp 95,53 miliar.
Program pengampunan pajak berhak dimanfaatkan setiap orang maupun badan usaha, termasuk yang belum menggenggam NPWP. Namun pemerintah mengecualikan kebijakan tersebut untuk WP yang sedang terlilit masalah hukum pidana.Aplikasi ini dapat diakses 24 jam sehari dan 7 hari seminggu dengan enam langkah mudah, yaitu login ke DJPonline, masuk aplikasi PPS, unduh formulir, isi formulir, lakukan pembayaran, kemudian submit.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
2.078 Wajib Pajak Ikut Program Pengungkapan Sukarela, Pemerintah Raup Rp125 Miliar | merdeka.comDirektur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Suryo Utomo mengatakan, PPS bisa diikuti para Wajib Pajak secara online. Kemudahan ini diberikan pemerintah agar tingkat partisipasinya meningkat.
Baca lebih lajut »
Bagaimana Strategi Pemerintah Memungut Pajak dari Transaksi Uang Kripto dan NFT - Berita Utama - koran.tempo.coPemerintah mewajibkan pelaporan aset digital, seperti uang kripto dan NFT, dalam SPT pajak tahunan. Jalan awal untuk memungut pajak dari transaksi aset digital yang mencapai triliunan rupiah per hari. KoranTempo
Baca lebih lajut »
Sulitnya Mengawasi Kepatuhan Pajak Pemilik Aset Kripto - Berita Utama - koran.tempo.coPengawasan dan pemungutan pajak aset digital dapat melibatkan platform perdagangan uang kripto atau NFT. Ada 11 platform perdagangan aset digital yang mendapat lisensi dari pemerintah. KoranTempo
Baca lebih lajut »
Catat, Ini Daerah yang Masih Ada Pemutihan Pajak Kendaraan Awal 2022Pemutihan pajak sendiri adalah istilah yang umum digunakan untuk menyebut kebijakan penghapusan denda keterlambatan pembayaran pajak.
Baca lebih lajut »
Bakal Hadapi Inter Milan, Juve Wajib Main seperti Saat Lawan RomaJuventus akan melawan Inter Milan di ajang Piala Super Italia. Bianconeri disebut butuh performa bagus seperti saat menaklukkan AS Roma.
Baca lebih lajut »