Yamaha Ungkap Penyebab Rem Maverick Vinales Blong pada MotoGP Styria

Indonesia Berita Berita

Yamaha Ungkap Penyebab Rem Maverick Vinales Blong pada MotoGP Styria
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 68%

Pihak Yamaha memberikan penjelasan kenapa rem pebalap mereka, Maverick Vinales, blong saat MotoGP Styria 2020 berlangsung.

Rem motor Maverick Vinales blong pada lap ke-17 menjelang tikungan 1 Sirkuit Red Bull Ring.

Insiden tersebut membuat Vinales terpaksa melompat meninggalkan motornya dalam kecepatan 230 km/jam untuk menghindari kecelakaan.Motor tak lama kemudian terbakar dan Vinales gagal mendulang poin pada seri kelima MotoGP 2020 tersebut., Massimo Meregalli, dilansir dari"Kami memilih menggunakan sistem rem Brembo standar. Karena sistem ini membawa perubahan dan Valentino Rossi, Fabio Quartararo, dan Franco Morbidelli menggunakan sistem ini.

"Sementara Vinales tidak melakukannya, karena dia tidak pernah mengalami suhu yang sangat tinggi seperti pebalap kami yang lain akhir pekan lalu," kata Meregalli.Kemudian, pihak Yamaha memutuskan menggunakan sistem rem yang berbeda bagi Vinales dibanding tiga pebalap Yamaha lainnya, Rossi, Quartararo, dan Morbidelli.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rossi Terbaik Saat Yamaha Loyo di MotoGP StyriaRossi Terbaik Saat Yamaha Loyo di MotoGP StyriaValentino Rossi kembali jadi yang terbaik di antara pembalap Yamaha yang secara keseluruhan tampil buruk di MotoGP Styria.
Baca lebih lajut »

Top Speed Yamaha Kalah, Rossi Terkesan dengan SuzukiTop Speed Yamaha Kalah, Rossi Terkesan dengan SuzukiRossi memberi pujian dengan setelan mesin Suzuki GSX-RR dalam dua akhir pekan di Red Bull Ring, Austria. Dua pebalap Tim Suzuki Ecstar mampu menunjukkan hasil maksimal. via detikoto
Baca lebih lajut »

Obat Ganteng Racikan GMA untuk All New Yamaha NmaxObat Ganteng Racikan GMA untuk All New Yamaha NmaxSalah satu cara praktis mendongkrak tampilan All new Yamaha Nmax ialah memanfaatkan aksesori PIP. aksesoriallnewyamahanmax
Baca lebih lajut »

Mengenang F1Z Putih, Bebek 2 Tak Yamaha yang Kini LangkaMengenang F1Z Putih, Bebek 2 Tak Yamaha yang Kini LangkaMotor bebek F1Z didesain mirip dengan F1ZR, namun tidak menggunakan kopling manual.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-24 16:43:52