Salah satu cara praktis mendongkrak tampilan All new Yamaha Nmax ialah memanfaatkan aksesori PIP. aksesoriallnewyamahanmax
jpnn.com, JAKARTA - Banyak cara membuat tunggangan All-new Yamaha Nmax tampil makin keren, misalnya memanfaatkan aksesori aftermarket plug-in play . PT Maju Gemilang Persada - produsen aftermarket yang fokus pada aksesori kendaraan roda dua meluncurkan produk terbaru untuk All-new NMax. "Baru dua pekan yang lalu kami launching stop lamp All new NMax dan lumayan orang-orang pada penasaran," ungkap Owner PT Maju Gemilang Persada - GMA Product Series, Giman.
Baca Juga: Pada kesempatan tersebut, GMA juga menghadirkan pilihan aksesori lainnya seperti cover lampu belakang, cover knalpot, cover radiator, cover CVT hingga bodi samping. "Luar biasa penjualan aksesori untuk Yamaha NMax selama tiga tahun ini yang paling banyak," kata dia. GMA juga mengembangkan produk baru yaitu lampu sein dengan modul warna dan segera dirilis.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mengenang F1Z Putih, Bebek 2 Tak Yamaha yang Kini LangkaMotor bebek F1Z didesain mirip dengan F1ZR, namun tidak menggunakan kopling manual.
Baca lebih lajut »
Rossi Terbaik Saat Yamaha Loyo di MotoGP StyriaValentino Rossi kembali jadi yang terbaik di antara pembalap Yamaha yang secara keseluruhan tampil buruk di MotoGP Styria.
Baca lebih lajut »
Replika Motor MotoGP Quartararo Dijual Yamaha, Cuma 46 UnitYamaha merancang moge kelas atas R1 memiliki spesifikasi yang dipakai M1 milik tim Petronas Yamaha SRT di MotoGP.
Baca lebih lajut »
Yamaha Melempem, Rossi dan Vinales Tetap OptimisMeski hasil kualifikasi tidak begitu memuaskan, Rossi dan Vinales tetap optimis untuk balapan di seri ke 5 MotoGP Styria
Baca lebih lajut »