Ukraina Tuduh Rusia Bawa Krematorium untuk Lenyapkan Mayat, Sebut 10.000 Sipil Tewas di Mariupol

Indonesia Berita Berita

Ukraina Tuduh Rusia Bawa Krematorium untuk Lenyapkan Mayat, Sebut 10.000 Sipil Tewas di Mariupol
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Wali Kota Vadym Boychenko menyebut lebih dari 10.000 warga sipil tewas di Mariupol sejak awal invasi Rusia pada 24 Februari silam.

Ilustrasi. Sebuah gedung teater di Mariupol yang rusak akibat pertempuran. Foto diambil pada 4 April 2022. Wali Kota Mariupol Vadym Boychenko mengeklaim lebih dari 10.000 warga sipil tewas di kota itu sejak awal invasi Rusia pada 24 Februari silam. Wali Kota Mariupol Vadym Boychenko mengeklaim lebih dari 10.000 warga sipil tewas di kota itu sejak awal invasi Rusia pada 24 Februari silam. Boychenko juga menuding pasukan Rusia membawa krematorium mobil untuk menyingkirkan mayat-mayat.

Boychenko mengeklaim kondisi di Mariupol mengenaskan akibat kepungan Rusia. Ia menyebut mayat-mayat dibungkus di jalanan.Mengejutkan, Warga Mariupol Diduga Dipaksa Rusia Ikut Perang Lawan Pasukan Ukraina “Krematorium mobil didatangkan dalam bentuk truk. Kamu membukanya, dan ada pipa di dalam tempat mayat-mayat dibakar,” kata Boychenko kepadaMariupol merupakan salah satu kota dengan dampak terparah akibat invasi Rusia. Kota ini dikepung Rusia sejak awal invasi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rebut Mariupol, Ukraina Pukul Mundur Pasukan RusiaRebut Mariupol, Ukraina Pukul Mundur Pasukan RusiaPasukan Ukraina telah memukul mundur beberapa serangan Rusia di timur negara itu.
Baca lebih lajut »

Separatis Pro-Rusia Klaim Miliki Kendali atas Pelabuhan Kota MariupolSeparatis Pro-Rusia Klaim Miliki Kendali atas Pelabuhan Kota Mariupol'Mengenai pelabuhan Mariupol, itu sudah di bawah kendali kami,' kata Denis Pushilin, pemimpin separatis di wilayah Donetsk.
Baca lebih lajut »

10 Negara dengan Jumlah Miliarder Terbanyak di 2022, Rusia Masih Masuk Daftar10 Negara dengan Jumlah Miliarder Terbanyak di 2022, Rusia Masih Masuk DaftarSecara keseluruhan jumlah miliarder di seluruh dunia mengalami penurunan. Berikut 10 negara dengan miliarder terbanyak, dimana Rusia masih masuk dalam daftar. 75...
Baca lebih lajut »

Laporan Pro-Rusia Diminati di Indonesia, Pertimbangan Bisnis atau Keberhasilan Propaganda Rusia?Laporan Pro-Rusia Diminati di Indonesia, Pertimbangan Bisnis atau Keberhasilan Propaganda Rusia?Sebagian besar media di Indonesia yang menurunkan laporan tentang invasi Rusia di Ukraina condong membela langkah Rusia dan mengkritisi negara-negara yang membela Ukraina. Apakah hal ini karena pertimbangan bisnis dan rating semata, atau memang isyarat keberhasilan kampanye propaganda Rusia?
Baca lebih lajut »

10 Tips Puasa untuk Penderita Diabetes10 Tips Puasa untuk Penderita DiabetesPenderita diabetes dianjurkan memilih makanan gandum utuh.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 06:49:25