Uang Baru Rp 75.000 Dijual Online Jutaan Rupiah, BI Minta Masyarakat Sabar

Indonesia Berita Berita

Uang Baru Rp 75.000 Dijual Online Jutaan Rupiah, BI Minta Masyarakat Sabar
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

Hingga 30 September uang baru Rp 75.000 edisi khusus sudah dipesan sebanyak 197.454 lembar.

Liputan6.com, Jakarta - Uang Rp 75.000 edisi khusus kemerdekaan sudah banyak dijual di toko online. Tak tangung-tanggung, harga uang tersebut di atas nilainya bahkan hingga ada yang mencapai jutaan rupiah.

Marlison melanjutkan, Bank Indonesia tidak bisa mengendalikan penjualan uang edisi khusus di masyarakat. Adapun jual-beli uang baru tersebut disebabkan gap antara permintaan dan penawaran yang masih tinggi. 2 dari 3 halamanUang Rp 75.000 Edisi Khusus Sudah Dipesan 197.454 LembarSebelumnya, Kepala Departemen Pengelolaan Uang Bank Indonesia Marlison Hakim mengatakan, hingga hari ini pihaknya sudah mengedarkan sebanyak 26.826 lembar Uang Peringatan Khusus Rp 75.000. Sementara itu, hingga 30 September uang baru tersebut sudah dipesan sebanyak 197.454 lembar.

"Sejak diluncurkan pada 17 Agustus uang peringatan kemerdekaan Rp75.000, animo masyarakat begitu besar dan antusias untuk memiliki uang peringatan kemerdekaan ini. Itu terlihat pada saat aplikasi dibuka tidak lama 1 jam pemesanan full hingga pada hari pertama sampai 30 September sudah full," paparnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Peminat Uang Rp 75 Ribu Membludak, BI Rombak Mekanisme PenyaluranPeminat Uang Rp 75 Ribu Membludak, BI Rombak Mekanisme PenyaluranBank Indonesia (BI) berpikir ulang untuk mengubah mekanisme penyaluran uang khusus kemerdekaan Rp 75.000. Seperti apa detailnya? BI via detikfinance
Baca lebih lajut »

Permintaan Uang Khusus Rp 75 Ribu MembludakPermintaan Uang Khusus Rp 75 Ribu MembludakTernyata begitu besar animo masyarakat terhadap uang khusus kemerdekaan Rp 75.000. BI pun dipaksa untuk berpikir ulang mengubah mekanisme penyalurannya. BI via detikfinance
Baca lebih lajut »

Uang Rp 75 Ribu Baru Beredar 0,03 Persen, Stok BI Masih BanyakUang Rp 75 Ribu Baru Beredar 0,03 Persen, Stok BI Masih BanyakSampai hari ini, Senin, 24 Agustus 2020, total uang pecahan baru Rp 75 ribu yang sudah ditukarkan dan beredar di masyarakat mencapai 26.824 lembar. uang75ribu
Baca lebih lajut »

Uang Rp 75.000 Edisi Khusus Sudah Dipesan 197.454 LembarUang Rp 75.000 Edisi Khusus Sudah Dipesan 197.454 LembarAnimo masyarakat untuk uang Rp 75.000 edisi khusus, hingga kini masih cukup besar untuk mendapatkan uang keluaran baru tersebut
Baca lebih lajut »

Uang Rp 75.000 Edisi Khusus Bisa Dipesan Kolektif Mulai 25 Agustus, Simak CaranyaUang Rp 75.000 Edisi Khusus Bisa Dipesan Kolektif Mulai 25 Agustus, Simak CaranyaPemesanan kolektif uang Rp 75.000 Edisi Khusus Kemerdekaan bisa dilakukan oleh korporasi, baik BUMN maupun swasta. Kemudian asosiasi semisal ahli dokter, lalu perkumpulan seperti ikatan alumni, serta perkumpulan masyarakat.
Baca lebih lajut »

Uang Rp 75.000 edisi Khusus Bisa Dipesan Kolektif, Minimal 17 OrangUang Rp 75.000 edisi Khusus Bisa Dipesan Kolektif, Minimal 17 OrangPenukaran secara kolektif diharapkan mampu mempercepat perluasan persebaran uang Rp 75.000 Edisi Khusus.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-17 11:50:58