Selasa, 23 Juli 2024, 10:16 WIBSebanyak 9.500 karyawan Disneyland mengancam mogok kerja akibat gaji yang dianggap terlalu rendah.
Sebelumnya mereka sudah melancarkan aksi mogok kerja sebagai bagian dari menuntut kenaikan gaji. Namun, pada pekan ini ribuan pekerja akan bergabung dalam aksi tersebut.
Karyawan Disneyland itu mengaku gaji tersebut tak cukup untuk bertahan hidup. Ia pernah tinggal di mobil hingga pindah ke penginapan karena tidak mampu menyewa apartemen atau tempat tinggal lain. Di lain sisi, ada 4.500 karyawan lain yang tersebar di lini bisnis Disneyland lain, yang bakal ikut negosiasi, meski belum memutuskan bakal ikut mogok kerja.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
FOTO: Aksi Ribuan Buruh Samsung di Korea Selatan Demo Tuntut Kenaikan Gaji dan TunjanganRibuan buruh Samsung Electronics turut melakukan aksi mogok kerja selama tiga hari sebagai bentuk protes lebih besar.
Baca lebih lajut »
Ribuan Pekerja Samsung Gelar Demo Besar-Besaran, Tuntut Kenaikan GajiSamsung Electronics merupakan produsen cip memori terbesar di dunia.
Baca lebih lajut »
Tuntut Kenaikan Gaji, Ribuan Pekerja Disneyland Bakal Mogok KerjaRibuan pekerja Disneyland Anaheim, California, Amerika Serikat (AS) bakal mogok kerja menuntut kenaikan gaji.
Baca lebih lajut »
Tuntut Naik Gaji, Pegawai Samsung Ancam Perpanjang Mogok Kerja!Pegawai Samsung mengancam perpanjang aksi mogok kerja.
Baca lebih lajut »
Senin Besok, Ribuan Buruh Kembali Geruduk MK dan Istana Negara Tuntut Pencabutan UU Cipta KerjaAdapun tuntutan utama serikat buruh ini adalah meminta pencabutan Omnibus Law UU Cipta Kerja, dan penghapusan outsourcing serta penolakan upah murah.
Baca lebih lajut »
8.000 Karyawan Samsung Gelar Mogok Kerja Tuntut Kenaikan UpahSebanyak 8.000 anggota Serikat buruh Samsung Electronics di Korea Selatan kembali mogok kerja menuntut kenaikan upah, Senin (8/7/2024).
Baca lebih lajut »