Timnas U-19 Tahan Imbang PS Tira-Persikabo di Stadion Pakansari

Indonesia Berita Berita

Timnas U-19 Tahan Imbang PS Tira-Persikabo di Stadion Pakansari
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 68%

Meski melawan tim senior, David Maulana dan kawan-kawan tidak gentar. Bahkan, mereka cukup sering menyulitkan barisan pertahanan lawan.

itu kerap membuat peluang dengan permainan umpan-umpan pendek dan cepat yang menjadi ciri khas mereka.

Mengandalkan Serdy Hepyfano di depan, serta ditopang Amiruddin Bagus dan Fajar Fatur Rahman, Garuda Nusantara hampir saja membuat gol.Namun, hingga akhir laga, tidak tercipta satu gol pun dari kedua tim ini. Hasil imbang 0-0 menutup laga pagi itu. "Saya mengucapkan terima kasih kepada Tira-Persikabo karena mendapatkan kesempatan ini," ucap pelatih"Mereka pun tetap tampil seperti apa yang saya inginkan, memberikan tekanan kepada para pemain kami. Hari ini, anak-anak belajar sesuatu lagi dari Tira Persikabo," tutur Fakhri.

Pada laga ini, timnas U-19 tidak diperkuat empat pemain, yakni Nando Ernando Ari Sutaryadi, Mochamad Supriadi, Brylian Aldama, dan Rizky Ridho Ramadhani yang harus memperkuat Persebaya U-20. Meski tanpa kehadiran empat pemain tersebut, timnas U-19 mampu bermain cukup baik dalam laga kontra Tira-Persikabo."Tim ini bisa tetap tampil kompak dan memberikan tekanan untuk tim sekelas Tira-Persikabo di bawah arahan"Saya banyak melakukan pergantian pada babak kedua. Permainan mereka semakin baik, saya harap mereka bisa terus memperbaiki diri dan semakin baik," tutur Fakhri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Uji coba Timnas U-19 melawan Persikabo imbang 0 - 0Uji coba Timnas U-19 melawan Persikabo imbang 0 - 0Uji coba Timnas U-19 melawan Persikabo imbang 0 - 0. Pesepak bola Timnas Indonesia U-19  Fajar Fatur Rahman (kiri) berebut bola dengan pesepak bola Tira Persikabo ...
Baca lebih lajut »

Babak Pertama, Timnas U-22 Tahan Imbang ChinaBabak Pertama, Timnas U-22 Tahan Imbang ChinaSkuat asuhan Indra Sjafri mampu merepotkan barisan pertahanan China di babak pertama.
Baca lebih lajut »

Tiga bandara beralih, AP II operasikan total 19 bandara tahun iniTiga bandara beralih, AP II operasikan total 19 bandara tahun iniPT Angkasa Pura II minggu ini resmi mengoperasikan tiga bandara yang sebelumnya dioperasikan Kementerian Perhubungan, sehingga total bandara yang dioperasikan ...
Baca lebih lajut »

Tiga Bandara Beralih, AP II Kini Operasikan 19 BandaraTiga Bandara Beralih, AP II Kini Operasikan 19 BandaraTahun lalu Kemenhub menyerahkan pengelolaan Bandara Tjilik Riwut ke AP II
Baca lebih lajut »

Moeldoko: 19 Oktober KSP Akan DibubarkanMoeldoko: 19 Oktober KSP Akan DibubarkanMoeldoko mengatakan belum mengetahui apakah lembaga ini akan tetap bernama KSP atau berganti nama.
Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Dibantai 0-5, McMenemy: Kondisi Pemain Tidak 100% : Okezone BolaTimnas Indonesia Dibantai 0-5, McMenemy: Kondisi Pemain Tidak 100% : Okezone BolaTimnas Indonesia Dibantai 0-5, McMenemy: Kondisi Pemain Tidak 100% TauCepatTanpaBatas Bola SepakBola SepakbolaDunia BolaDunia .
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 19:09:25