Tiga bandara beralih, AP II operasikan total 19 bandara tahun ini

Indonesia Berita Berita

Tiga bandara beralih, AP II operasikan total 19 bandara tahun ini
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 78%

PT Angkasa Pura II minggu ini resmi mengoperasikan tiga bandara yang sebelumnya dioperasikan Kementerian Perhubungan, sehingga total bandara yang dioperasikan ...

Jakarta - PT Angkasa Pura II minggu ini resmi mengoperasikan tiga bandara yang sebelumnya dioperasikan Kementerian Perhubungan, sehingga total bandara yang dioperasikan menjadi 19 bandara.

“Setelah tahun lalu Tjilik Riwut, pada tahun ini Kemenhub akan menyerahkan pengelolaan Bandara HAS Hanandjoeddin, Fatmawati Soekarno, dan Radin Inten II ke Angkasa Pura II lewat skema KSP. Kami sangat berterima kasih kepada pemerintah yang mempercayakan AP II untuk mengelola empat bandara itu dengan skema KSP,” kata Awaluddin.

Bandara Tjilik Riwut, Palangkaraya memiliki Terminal baru dengan luas sekitar 30.000 meter persegi ini berkapasitas 2.200 orang per hari dan telah diresmikan Presiden Joko Widodo pada 8 April 2019. Bandara ini juga dilengkapi apron berukuran 328 x 110 meter dengan parking stand yang mampu menampung sebanyak empat pesawat berbadan lebar.Bandara Radin Inten II memiliki terminal penumpang pesawat baru yang sudah diresmikan Presiden Joko Widodo pada 8 Maret 2019.

Kapasitas terminal penumpang pesawat ini adalah sekitar 400.000 penumpang per tahun, sementara pergerakan penumpang sepanjang 2018 telah mencapai 1 juta penumpang per tahun.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AP II kaji potensi Bandara SingkawangAP II kaji potensi Bandara SingkawangPT Angkasa Pura II masih mengkaji potensi Bandara Singkawang, Kalimantan Barat yang ditawarkan pemerintah sebagai salah satu proyek Kerja Sama Pemerintah dan ...
Baca lebih lajut »

Perusahaan Asing Kelola Bandara Indonesia, Ini Tanggapan AP IIPerusahaan Asing Kelola Bandara Indonesia, Ini Tanggapan AP IIDirektur Utama PT Angkasa Pura II Muhammad Awaludin mengaku tak takut bersaing dengan perusahaan asing dalam pengelolaan bandara.
Baca lebih lajut »

Indonesia miliki tiga wakil tunggal putri di 16 besar kejuaraan duniaIndonesia miliki tiga wakil tunggal putri di 16 besar kejuaraan duniaTim bulu tangkis Indonesia memiliki tiga wakil tunggal putri yang masuk ke babak 16 besar nomor perorangan Kejuaraan Dunia Junior (WJC) 2019, yang terdiri ...
Baca lebih lajut »

Pengakuan Tiga Remaja Pencuri Rokok Dianiaya Tim Buser, Satu Orang Akhirnya Tewas - Teras.IDPengakuan Tiga Remaja Pencuri Rokok Dianiaya Tim Buser, Satu Orang Akhirnya Tewas - Teras.IDNelson remaja Kampung Rai, Desa Rai, kecamatan Ruteng, Manggarai, diduga meninggal dunia akibat penganiayaan yang dilakukan oleh oknum team buru sergap (Buser) polres ... - Artikel asli dimuat di mitra Teras yakni: FloresPost -
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-22 03:42:46