Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Puan Maharani menepis anggapan bahwa ia berbicara soal koalisi saat menemui Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana ...
Puan melanjutkan bahwa fokus perhatiannya hanya pada pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 20 Oktober mendatang. Adapun jika mempunyai agenda pertemuan tertentu dengan Presiden, tentu itu berkaitan dengan situasi kondisi di Indonesia secara menyeluruh dan juga bagaimana prosesi pelantikan tanggal 20 Oktober mendatang.
Presiden Jokowi hari ini meresmikan pengoperasian proyek Palapa Ring untuk mewujudkan pemerataan akses telekomunikasi di seluruh penjuru Nusantara. Peresmian tersebut berlangsung di Istana Negara. "Saya berpesan gunakan konektivitas digital ini dengan baik, gunakan internet secara bijak, gunakan konektivitas digital ini untuk kebaikan kita bersama, untuk kerukunan, untuk persaudaraan, untuk persatuan kita sebagai sebuah bangsa serta untuk kesejahteraan dan kemajuan Indonesia," ujar Jokowi di Istana Negara, Senin.
"Palapa Ring Barat sudah selesai tahun lalu. Palapa Ring Tengah yang sampai di Provinsi Maluku sudah selesai di awal tahun , Palapa Ring Timur, khususnya yang mencakup Papua, Maluku, NTT, sampai ke Rote Ndao selesai akhir Agustus kemarin," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ketua MPR: Amandemen UUD 1945, Presiden Tetap Mandataris RakyatMenghidupkan lagi GBHN dengan amandemen UUD 1945, atau melalui UU? 'Kami gelar semua di meja, kami tawarkan pada masyarakat tone-nya bagaimana.'
Baca lebih lajut »
Ketua PP Muhammadiyah minta anggota jadi warga globalKetua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof Dr Dadang Kahmad meminta anggota persyarikatan menjadi warga global atau global citizen.\r\n“Bumi ini milik Allah, ...
Baca lebih lajut »
Ketua KONI Pusat Marciano teken SK 37 cabor untuk PON 2020Ketua umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman telah meneken Surat Keputusan (SK) terkait cabang olahraga yang akan ...
Baca lebih lajut »
Ketua MPR di Tangan, Bamsoet Tetap Incar Ketum GolkarBamsoet tak menjawab lugas ketika ditanya apakah dia akan tetap maju menjadi ketua umum meski sudah ditugaskan menjadi Ketua MPR.
Baca lebih lajut »
Pilkada Samarinda, Ketua DPD Gerindra Kaltim Ikut Penjaringan PDI-PKetua DPD Gerindra Kalimantan Timur (Kaltim) Andi Harun mengikuti penjaringan wali kota Samarinda yang dibuka DPC PDI-P Samarinda.
Baca lebih lajut »