Merespons masalah polusi udara, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta segera memberlakukan sistem bekerja dari rumah mulai 21 Agustus-21 Oktober 2023.
Suasana hari pertama masuk kerja para pegawai di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di kompleks Balai Kota Jakarta setelah cuti bersama Lebaran bagi aparatur sipil negara berakhir, Rabu .
Heru menekankan, sistem WFH tidak berlaku pada layanan yang bersifat langsung kepada masyarakat, di antaranya layanan di RSUD, puskesmas, satpol PP, dinas penanggulangan kebakaran dan penyelamatan, dinas perhubungan, hingga pelayanan tingkat kelurahan.KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta Joko Agus Setyono menyatakan, proporsi pegawai yang melaksanakan WFH akan disesuaikan selama KTT ASEAN berlangsung pada 4-7 September 2023. Pengaturannya, pegawai yang WFH 75 persen dan yang bekerja dari kantor 25 persen.
Setelah pemberlakuan WFH selama dua bulan, Pemprov DKI Jakarta akan mengevaluasi efektivitasnya. Dari evaluasi itu akan dipertimbangkan kebijakan selanjutnya. ”Kita lihat dulu, juga kita lihat kinerja PNS seperti apa,” jelas Sekdaprov.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemprov DKI Jakarta Dorong WFH Jadi Solusi Tekan Polusi UdaraPemprov DKI Jakarta akan mulai menerapkan kebijakan bekerja dari rumah dengan kapasitas 50 persen selama satu bulan, bagi ASN Pemprov DKI Jakarta, mulai 21 Agus
Baca lebih lajut »
Tekan Polusi Udara, Pemprov DKI Uji Coba WFH 50 Persen bagi ASN Selama 3 BulanPlt Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik (Diskominfotik) DKI Jakarta Sigit Wijatmoko mengatakan, uji coba WFH, bakal diberlakukan bagi ASN Pemprov DKI Jakarta yang tidak melakukan pelayanan secara langsung.
Baca lebih lajut »
Polusi Udara 9 Kota di RI yang Lebih Parah dari JakartaAda 9 kota di RI yang punya polusi udara lebih parah dari polusi udara Jakarta.
Baca lebih lajut »
DKI Jakarta belum darurat penyakit akibat polusi udaraDinas Kesehatan DKI Jakarta mengungkapkan kasus penyakit akibat polusi udara di Ibu Kota belum termasuk kategori darurat karena tren kasusnya tidak naik ...
Baca lebih lajut »
Keluhkan Polusi Udara Jakarta, Ketua DPRD DKI: Cucu Saya Kena ISPA, Semalam Masuk RS BintaroPrasetyo Edi Marsudi meminta Pemprov DKI segera mengambil langkah serius untuk solusi jangka pendek perbaikan kualitas udara
Baca lebih lajut »
Cucu Ketua DPRD DKI Jakarta Dirawat Karena Polusi Udara, Memangnya Sudah Segawat Itu?Cucu Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi, Adilla Fitri Wibawanto sakit hingga harus dirawat di rumah sakit karena polusi udara di Jakarta.
Baca lebih lajut »