Survei Populi Center: 75 Persen Responden Puas Kinerja Kapolri Listyo Sigit Prabowo |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Survei Populi Center: 75 Persen Responden Puas Kinerja Kapolri Listyo Sigit Prabowo |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Polri juga mendapat nilai tertinggi di antara lembaga yudikatif, yaitu 75 persen.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kinerja Kepolisian Republik Indonesia di bawah pimpinan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo relatif tinggi. Hal ini berdasarkan survei terbaru Lembaga Survei Populi Center. Hasilnya 75 persen responden menilai puas terhadap kinerja Kapolri Sigit.

Teknik pengambilan sampel dilakukan menggunakan metode acak sederhana dari kerangka sampling yang dimiliki Populi Center. Adapun margin of error pada survei ini sebesar ±2,83 persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen. Tujuan survei tersebut salah satunya mengevaluasi kinerja lembaga lainnya. "Kinerja Kepolisian di bawah pimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit, yaitu relatif tinggi," kata peneliti Populi Center, Nurul Fatin Afifah, dalam konferensi pers secara daring, Senin .

"Mengapa kepercayaan publik terhadap kinerja Jenderal Sigit ini tinggi karena dia dianggap mampu menangani beberapa kasus di bawah kepemimpinannya, ada juga statement yang menarik dari beliau yaitu terkait dia akan menindak tegas terhadap anggotanya yang melakukan pelanggaran tanpa kompromi," ungkapnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Korban Tewas akibat Topan Rai Filipina Jadi 75 OrangKorban Tewas akibat Topan Rai Filipina Jadi 75 OrangPada Minggu (19/12/2021), sedikitnya 75 orang dilaporkan tewas setelah topan kuat menerjang Filipina beberapa hari terakhir.
Baca lebih lajut »

Topan di Filipina Tewaskan 75 OrangTopan di Filipina Tewaskan 75 OrangLebih dari 300.000 orang meninggalkan rumah dan resor tepi pantai mereka saat Topan Rai melanda wilayah selatan dan tengah kepulauan tersebut.
Baca lebih lajut »

Babel Target Capaian Vaksinasi 75% Hingga Akhir TahunBabel Target Capaian Vaksinasi 75% Hingga Akhir TahunGUBERNUR Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Erzaldi Rosman meminta seluruh jajaran pemangku kepentingan tingkat kabupaten/kota untuk meningkatkan capaian vaksinasi Covid-19 di wilayahnya. Minimal capaian vaksinasi pada akhir 2021 diharapkan mencapai 75%.
Baca lebih lajut »

Mayoritas responden Charta Politika nilai kerja Polri paling baikMayoritas responden Charta Politika nilai kerja Polri paling baikMayoritas responden yang diwawancara oleh lembaga survei Charta Politika menilai kerja Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) paling baik apabila ...
Baca lebih lajut »

Sesmi: Program Polri Presisi Sudahkah Menuai PrestasiSesmi: Program Polri Presisi Sudahkah Menuai PrestasiTAGLINE Polri Presisi (prediktif, responsibilitas, transparasi, dan berkeadilan) yang dicanangkan Jendral Listyo Sigit Prabowo, sudah hampir setahun. Tepatnya sejak mantan Kabareskrim itu dilantik menjadi Kapolri pada 27 Januari 2021 Sumber:
Baca lebih lajut »

Kasus Investasi Bodong Rp1,3 Triliun, DPR Minta Polri Edukasi MasyarakatKasus Investasi Bodong Rp1,3 Triliun, DPR Minta Polri Edukasi MasyarakatWakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mengapresiasi Dittipideksus Bareskrim Polri yang telah berhasil menangkap seorang tersangka berinisial B terkait kasus...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 09:54:39