Stafsus Sri Mulyani: Dana untuk Papua Tembus Rp 1.092 T

Indonesia Berita Berita

Stafsus Sri Mulyani: Dana untuk Papua Tembus Rp 1.092 T
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 74%

Stafsus Sri Mulyani Dana untuk Papua Tembus Rp 1.092 T

Staf Khusus Menteri Keuangan Bidang Komunikasi Strategis Yustinus Prastowo menegaskan bahwa Dana Otonomi Khusus Papua atau Dana Otsus Papua jumlahnya fantastis dalam 20 tahun terakhir.

Hal ini disampaikan Yustinus dalam Twitter miliknya @prastow guna memperkuat Menteri Koordinator Bidang Polhukam, dikutip Minggu ."Benar, dukungan fiskal untuk Papua & Papua barat cukup besar. Kurun 2002-2021, Dana Otsus & DTI mencapai Rp 138,65 triliun, TKDD sebesar Rp 702,30 triliun, & belanja K/L sebesar Rp 251,29 triliun. Total Rp 1.092 triliun. Pemerintah berupaya meningkatkan kesejahteraan Papua," ujarnya di Twitter.

Dia menuturkan alokasi ini menunjukkan perhatian yang besar. Menurtnya, TKDD per Kapita Papua dan Papua Barat lebih tinggi dibandingkan beberapa daerah.Dari catatannya, Papua dan Papua Barat menerima transfer Rp 14,7 juta/penduduk dan Rp 10,2 juta/penduduk. Lebih besar dari Kaltim yang Rp 4,9 juta/penduduk, Aceh Rp 6,4 juta, dan NTT sebesar 4,2 juta.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dana Otsus Papua Diduga Dipakai untuk Foya-foya, Faktanya 26,56 Persen Penduduk Papua Hidup Miskin!Dana Otsus Papua Diduga Dipakai untuk Foya-foya, Faktanya 26,56 Persen Penduduk Papua Hidup Miskin!Gubernur Papua Lukas Enembe, ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK, karena diduga menerima gratifikasi senilai Rp1 miliar.
Baca lebih lajut »

Singgung Korupsi Papua, Mahfud MD: Dana Otsus Rp 1.000,7 T, Rakyat Tetap Miskin - Tribunnews.comSinggung Korupsi Papua, Mahfud MD: Dana Otsus Rp 1.000,7 T, Rakyat Tetap Miskin - Tribunnews.comMahfud MD menyebut dana otsus itu justru dikorupsi oleh pejabat Papua untuk berfoya-foya. Ia melihat rakyat Papua tetap miskin meski ada dana otsus.
Baca lebih lajut »

Soal Infrastruktur Papua, Mahfud MD: Itu Proyek Kementerian PUPR, Bukan dari Dana Otsus - Tribunnews.comSoal Infrastruktur Papua, Mahfud MD: Itu Proyek Kementerian PUPR, Bukan dari Dana Otsus - Tribunnews.comMahfud MD mengatakan dana otsus yang dikucurkan oleh pemerintah sejak 2001 itu justru dikorupsi oleh pejabat pemerintah Papua untuk berfoya-foya.
Baca lebih lajut »

Bela Mahfud MD, Stafsus Sri Mulyani Beberkan Rincian Dana Otsus Papua Rp 1.000 TBela Mahfud MD, Stafsus Sri Mulyani Beberkan Rincian Dana Otsus Papua Rp 1.000 TStaf Khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo menerangkan memang dukungan fiskal untuk Papua dan Papua barat cukup besar diberikan oleh pemerintah.
Baca lebih lajut »

VIDEO: Mahfud MD Kesal Dana Otsus Papua Rp1.000 Triliun Dikorupsi, Pejabat Foya-Foya | merdeka.comVIDEO: Mahfud MD Kesal Dana Otsus Papua Rp1.000 Triliun Dikorupsi, Pejabat Foya-Foya | merdeka.comMenko Polhukam Mahfud MD mengungkapkan pemerintah selama ini telah memberikan dana otonomi khusus Papua mencapai Rp1.000 triliun sejak 2001.
Baca lebih lajut »

Mahfud MD Beberkan Sumber Dana Otsus Papua Sebesar Rp1.000 TriliunMahfud MD Beberkan Sumber Dana Otsus Papua Sebesar Rp1.000 TriliunMenteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD membeberkan rincian dana Otonomi Khusus (Otsus) yang digelontorkan pemerintah pusat...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 21:02:27