TTIC yang tersebar di sekitar pemukiman langsung menyentuh konsumen akhir.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pergerakan harga cabai merah keriting dan rawit merah dalam dua pekan terakhir masih cukup tinggi. Berdasarkan pantauan di portal Info Pangan Jakarta per 5 Juli 2019, rerata harga cabai merah keriting Rp 63.000/kg dan cabai rawit merah Rp 59.000/kg.
Selain di TTIC Jakarta dan Bogor, gelar pasar cabai murah juga dilaksanakan di provinsi yang harganya masih tinggi. Kepala BKP selalu mengingatkan kepada Kepala Dinas Ketahanan Pangan di daerah untuk selalu memantau perkembangan harga pangan pokok. Juga melakukan langkah-langkah stabilisasi bila harga bergejolak, sehingga dapat menekan dampak inflasi dan membantu masyarakat mendapatkan harga yang wajar.
“Cabai kami datangkan langsung dari gapoktan PUPM cabai binaan Kementan, sehingga disparitas antara harga di produsen dengan pedagang bisa ditekan, dan harga cabainya lebih rendah dari pasar supaya masyarakat terbantu," terang Risfaheri yang juga penanggung jawab TTIC/TTI.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Toko Tani Indonesia Respons Cepat Stabilkan Harga CabaiGuna meredam dan mengendalikan harga cabai, Toko Tani Indonesia Centre (TTIC) Kementan melakukan respons cepat dengan menggelar Pasar Cabai Murah. Kementan
Baca lebih lajut »
Toko Tani Indonesia Respons Cepat Stabilkan Harga CabaiGuna meredam dan mengendalikan harga cabai, Toko Tani Indonesia Centre (TTIC) Kementan melakukan respons cepat dengan menggelar Pasar Cabai Murah. Kementan
Baca lebih lajut »
Toko Tani Indonesia Respons Cepat Stabilkan Harga Cabai
Baca lebih lajut »
Suplai Terbatas, Harga Cabai di Pasar Terus Merangkak NaikSuplai cabai yang terbatas dari sejumlah sentra produksi menyebabkan harga naik
Baca lebih lajut »
Harga Cabai di Purwokerto Kembali MelonjakHarga berbagai jenis cabai di pasar tradisional Purwokerto kembali melonjak
Baca lebih lajut »
Ibu-ibu di Dharmasraya Sumbar mengeiuh, harga cabai Rp80 ribu per kgHarga cabai merah di pasar tradisional Sikabau, Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat, masih cukup tinggi yakni mencapai Rp80.000 ...
Baca lebih lajut »