Saat satelit yang dioperasikan SpaceX milik pengusaha AS, Elon Musk, nyaris menabrak stasiun luar angkasa China membuat Pemerintah China geram.
Laporan itu menyebutkan bahwa insiden-insiden tersebut 'membahayakan nyawa ataupun kesehatan para astronaut di dalam Stasiun Luar Angkasa China'.
"AS mengabaikan kewajibannya di bawah perjanjian internasional, memberikan ancaman serius terhadap nyawa dan keselamatan para astronaut," tegas juru bicara Kementerian Luar Negeri China, Zhao Lijian, dalam konferensi pers pada Selasa waktu setempat., mengoperasikan konstelasi nyaris 2.000 satelit yang bertujuan menyediakan akses internet bagi sebagian besar area di Bumi. SpaceX sendiri merupakan perusahaan swasta AS, yang independen dari militer AS maupun badan antariksa AS, NASA.
Namun China dalam laporannya kepada PBB menyebut negara-negara anggota Perjanjian Luar Angkasa -- yang menjadi dasar hukum luar angkasa internasional -- juga bertanggung jawab atas tindakan yang dilakukan entitas non-pemerintah di wilayah mereka.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
China Kecam AS atas Kejadian Stasiun Luar Angkasa China yang Nyaris Bertabrakan dengan SpaceXChina pada Selasa (28/12) menuduh Amerika Serikat melakukan tindakan yang tidak bertanggung jawab dan tidak aman di luar angkasa terkait dua persinggungan yang terjadi di antara stasiun luar angkasa China dan satelit yang dioperasikan SpaceX milik Elon Musk. Tiangong, stasiun ruang angkasa...
Baca lebih lajut »
China Geram Gegara Satelit SpaceX, Corona AS Tembus 441.000 Kasus SehariPemerintah China mengecam AS setelah terjadi dua insiden di mana satelit yang dioperasikan SpaceX milik Elon Musk nyaris menabrak stasiun luar angkasa China.
Baca lebih lajut »
Sindir AS, China: Sanksi Baru Harusnya Tak Dijatuhkan kepada Iran saat Negosiasi Nuklir BerlangsungPernyataan tersebut ditujukan kepada AS yang menjatuhkan sanksi baru kepada dua badan pemerintah Iran serta sejumlah pejabatnya pada 7 Desember lalu.
Baca lebih lajut »
Bawa Anak Saat Ujian, Calon Mahasiswi Pascasarjana di China Picu Kontroversi |Republika Online4,57 juta orang di seluruh pelosok China mengikuti ujian masuk pascasarjana.
Baca lebih lajut »
Reklamasi Lahan hingga Bangun Pangkalan, China Jalankan Strategi Aneksasi Bertahap di Laut China SelatanKlaim China atas Laut China Selatan telah dengan jelas melanggar hukum internasional. Kendati begitu, Beijing masih tetap aktif menjalankan kegiatan
Baca lebih lajut »
Satelit Milik Elon Musk Nyaris Tabrak Stasiun Luar Angkasa China TianheSatelit milik Elon Musk, Starlink nyaris menabrak satelit luar angkasa China Tianhe pada 1 juli dan 21 Oktober 2021. Insiden ini diprotes China dengan melayangkan...
Baca lebih lajut »