Sosok Bernard Arnault, Bos Louis Vuitton yang Geser Elon Musk untuk Jadi Orang Terkaya di Dunia

Indonesia Berita Berita

Sosok Bernard Arnault, Bos Louis Vuitton yang Geser Elon Musk untuk Jadi Orang Terkaya di Dunia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 94 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 41%
  • Publisher: 83%

Berdasarkan Bloomberg Billionaires Index, Bernard Arnault mencatatan kekayaan 171 miliar dolar AS (sekitar Rp2,7 kuadriliun) melampaui kekayaan 164 miliar dolar AS (sekitar Rp2,6 kuadriliun) Elon Musk.

Liputan6.com, Jakarta - Adalah Bernard Arnault, bos raksasa barang mewah Prancis LVMH , yang baru saja jadi orang Eropa pertama yang menduduki puncak daftar orang terkaya di dunia versi Bloomberg. Ia melampaui Elon Musk yang tahun ini berasa di posisi kedua.

Lahir di Roubaix di utara Prancis pada 1949, Arnault lulus dari École Polytechnique yang bergengsi, sebuah sekolah teknik di Paris. Ia memulai kariernya di perusahaan konstruksi milik keluarga, Ferret-Savinel, jadi bos pada 1978 setelah promosi berturut-turut. Arnault membeli saham pengendali di LVMH pada 1989, dua tahun setelah grup tersebut dibentuk oleh penggabungan Louis Vuitton dan Moët Hennessy. Ia telah jadi ketua dan CEO perusahaan sejak itu. Meski namanya sendiri mungkin tidak langsung dikenali banyak orang, merek-merek yang telah dikembangkan oleh Arnault, dari Louis Vuitton, Christian Dior hingga Dom Pérignon, telah jadi perusahaan global ternama.

2 dari 4 halamanLVMH Jadi Pusat Kekuatan Barang MewahSelama tiga dekade terakhir, Arnault telah mengubah LVMH jadi pusat kekuatan barang mewah dengan 75 label yang menjual anggur, minuman keras, fesyen, barang kulit, parfum, kosmetik, jam tangan, perhiasan, perjalanan mewah, dan hotel. Ia membuka toko Louis Vuitton pertama di China di Beijing pada 1992.

Arnault telah lama memegang gelar orang terkaya di Eropa, tapi pria berusia 73 tahun itu memiliki profil yang jauh lebih rendah daripada Musk. Ia pun tidak aktif secara pribadi di media sosial utama mana pun, berbeda dengan Musk yang acap kali bikin riuh di jagat maya.3 dari 4 halamanCatatan Kekayaan BersihPada Oktober 2022, ia mengatakan pada Radio Classique milik LVMH bahwa ia menjual jet pribadinya setelah dipermalukan di Twitter karena sering menggunakan pesawat itu.

4 dari 4 halamanPasar Barang MewahSementara harga saham Tesla anjlok 54 persen tahun ini, saham LVMH tetap stabil, didukung penjualan yang kuat di Amerika Serikat dan Eropa. Pasar barang mewah relatif stabil tahun ini, bahkan ketika inflasi yang melonjak telah menyebabkan pembeli yang kurang mampu mengubah kebiasaan belanja mereka.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Twitter Tangguhkan Akun Sejumlah Jurnalis yang Beritakan Elon MuskTwitter Tangguhkan Akun Sejumlah Jurnalis yang Beritakan Elon MuskTwitter menangguhkan akun milik sejumlah jurnalis yang meliput Elon Musk.
Baca lebih lajut »

Elon Musk Tangguhkan Akun Twitter Jurnalis CNN Hingga Washington Post |Republika OnlineElon Musk Tangguhkan Akun Twitter Jurnalis CNN Hingga Washington Post |Republika OnlineElon Musk melarang akun Twitter sejumlah jurnalis yang meliput industri teknologi
Baca lebih lajut »

Twitter Elon Musk Blokir Beberapa Akun Jurnalis, Ada Apa?Twitter Elon Musk Blokir Beberapa Akun Jurnalis, Ada Apa?Akun reporter dari Washington Post, New York Times, Mashable, dan CNN terdaftar sebagai pengguna yang diblokir Twitter milik Elon Musk.
Baca lebih lajut »

Mendadak Twitter Blokir Akun Milik Jurnalis yang Kritis ke Elon MuskMendadak Twitter Blokir Akun Milik Jurnalis yang Kritis ke Elon MuskTwitter pada Kamis (15/12/2022) malam memblokir akun milik beberapa jurnalis dari media terkenal tanpa penjelasan.
Baca lebih lajut »

Twitter Tangguhkan Akun-akun Wartawan yang Memberitakan Soal Elon MuskTwitter Tangguhkan Akun-akun Wartawan yang Memberitakan Soal Elon MuskTwitter, pada Kamis (15/12), menangguhkan akun milik lebih dari setengah lusin wartawan yang telah memberitakan perusahaan tersebut dan sang pemilik barunya, Elon Musk. Beberapa wartawan sebelumnya mencuit tentang penutupan akun ElonJet oleh Twitter, akun yang melacak penerbangan jet pribadi...
Baca lebih lajut »

Akun Twitter Sejumlah Jurnalis Asing Ditangguhkan. Ada Apa?Akun Twitter Sejumlah Jurnalis Asing Ditangguhkan. Ada Apa?Twitter pada hari Kamis waktu setempat menangguhkan sejumlah akun jurnalis yang menulis tentang aktivitas Elon Musk.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 21:18:10