Sudah ada titik temu terkait unggahan poster BPJS Kesehatan yang mengaitkan orang dengan gangguan jiwa dengan tokoh fiksi Joker.
TEMPO.CO, Jakarta - Kelompok masyarakat peduli kesehatan jiwa dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial atau BPJS Kesehatan akhirnya mencapai titik temu. Sebelumnya, komunitas ini mensomasi BPJS Kesehatan terkait unggahan poster BPJS yang mengaitkan orang dengan gangguan jiwa atau ODGJ dengan tokoh fiksi Joker.Ketua Perhimpunan Jiwa Sehat Yeni Rosa mengatakan, pihaknya telah menerima permintaan maaf dari penyelenggara asuransi negara tersebut.
Setelah BPJS Kesehatan menurunkan poster tersebut di media sosial, Yeni berharap penyelenggara asuransi kesehatan tersebut bisa mengatasi dampak yang ditimbulkan dari iklannya. Ia meminta BPJS Kesehatan mengunggah klarifikasi di semua saluran media yang dimilikinya.'Harus ada klarifikasi resmi oleh BPJS bahwa postingan mereka adalah keliru dan yang benar adalah seperti ini,' kata Yeni.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Somasi BPJS Kesehatan Soal Joker, YLBHI: ODGJ Bukan Pelaku Kriminal'Bahwa tidak dengan serta merta, seorang ODGJ/PDM adalah pelaku tindak pidana atau kriminal...,' demikian tulis YLBHI. BPJSKesehatan Joker
Baca lebih lajut »
BPJS Kesehatan Minta Maaf Soal Unggahan Joker di FacebookBPJS Kesehatan disomasi akibat unggahannya soal Joker.
Baca lebih lajut »
Unggah Foto Joker, BPJS Kesehatan Disomasi Komunitas Pemerhati ODGJDalam fptp Joker itu terdapat kalimat, 'JKN-KIS menanggung penderita penyakit orang dengan gangguan jiwa agar tidak tercipta Joker-joker lainnya'.
Baca lebih lajut »
YLBHI dan Pemerhati ODGJ Somasi Dirut BPJS Kesehatan terkait Postingan 'Joker'Somasi dilayangkan terkait postingan akun media sosial BPJS Kesehatan yang mengaitkan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) dengan karakter fiksi Joker.
Baca lebih lajut »
Gunakan Joker untuk promosi program, BPJS Kesehatan disomasiYLBHI, sejumlah organisasi, dan komunitas peduli kesehatan jiwa melayangkan somasi terbuka terkait unggahan akun media sosial BPJSKes yang menyinggung orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) menggunakan karakter fiksi Joker. BeritagarHariIni selengkapnya -
Baca lebih lajut »
Ini Alasan BPJS Kesehatan Unggah Foto JokerBPJS Kesehatan akhirnya mendapat somasi terbuka dari para komunitas organisasi peduli kesehatan jiwa yang terdiri dari ODGJ dan PDM.
Baca lebih lajut »