'Kan kita enggak bisa mendahului atas apa yang nanti berkembang di ruang publik. Kan MPR harus mendengarkan semuanya,' pungkasnya.
Ia mengatakan, dari ruang konsultasi itu akan dilihat pendapat masyarakat apakah perlu amendemen UUD 1945 atau tidak.
"Tentu tidak tertutup kemungkinan MPR mulai membuka ruang publik. Nanti hasilnya apa, diskursus di ruang publik, ya sama-sama kita lihat seperti apa," kata Arsul di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin . "Apakah kemudian diskursusnya mengerucut pada satu hal, enggak perlu diamendemen atau diamendemen dengan terbatas atau agak luas ya kita lihat," sambungnya.Arsul mengatakan, fraksi PPP tak ingin amendemen UUD 1945 dilakukan terburu-buru dan hanya disepakati 10 pimpinan MPR."Itu enggak hanya 10 kekuatan politik di MPR saja, tapi harus dibuka ruang konsultasi publiknya seluas-luasnya," ujarnya.
"Yang diinginkan PPP juga yang menjadi juga kesepakatan ini paling enggak di pimpinan MPR bahwa wacana ini kita gulirkan, tapi proses legal dan formalnya enggak terburu-buru," sambungnya.Selanjutnya, Arsul mengatakan, tak menutup kemungkinan amendemen UUD 1945 tidak jadi dilaksanakan pada periode ini. Sebab, pihaknya harus mendengarkan pandangan publik terlebih dahulu.
"Tapi kemungkinan itu juga bisa enggak terlaksana. Kan kita enggak bisa mendahului atas apa yang nanti berkembang di ruang publik. Kan MPR harus mendengarkan semuanya," pungkasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ketua MPR: Amandemen UUD 1945, Presiden Tetap Mandataris RakyatMenghidupkan lagi GBHN dengan amandemen UUD 1945, atau melalui UU? 'Kami gelar semua di meja, kami tawarkan pada masyarakat tone-nya bagaimana.'
Baca lebih lajut »
Harapan Papa Online kepada MPR soal Empat Pilar untuk MilenialSandiaga S Uno berpesan kepada pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) 2019-2024 agar getol melaksanakan sosialisasi Empat Pilar untuk menyasar kalangan milenial. SandiagaSUno
Baca lebih lajut »
Ini Persiapan MPR Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil PresidenLestari Moerdijat juga mengatakan, sebagai salah satu Pimpinan MPR baru, dirinya membutuhkan waktu untuk mempelajari nomenklatur MPR yang lama dan yang baru.
Baca lebih lajut »
MPR Undang Sandi Hadiri Pelantikan PresidenSandi diharapkan hadiri pelantikan presiden.
Baca lebih lajut »
MPR Sepakati Jam Pelantikan Presiden dan Wakil PresidenRapat pimpinan MPR dengan fraksi di parlemen menyepakati jam pelantikan Presiden dan Wakil Presiden, Joko Widodo - KH Ma'ruf Amin. MPRRI
Baca lebih lajut »
Jelang Pelantikan Presiden, MPR RI Rakor Bersama TNI dan PolriMPR ingin mendengar paparan dari Kapolri dan Panglima TNI terkait langkah-langkah pengamanan yang direncanakan. MPRRI
Baca lebih lajut »