Aspebindo menanti keputusan pembentukan BLU Batu Bara
Lalu apa kabar pembentukan BLU Batu Bara itu?
"Kami menanti kebijakan seperti BLU, bagi teman-teman yang berorientasi ekspor tetap harus ada keseimbangan, gak hanya pembayaran dari denda tapi kemarin dari permen yang dikeluarkan oleh Kementerian ESDM sudah sangat progresif, kita sempat komplain tapi ini bagian daripada mengantisipasi agar pemerintah mampu mendapat pasokan batu bara dalam negeri," ujar dia dalam acara Closing Bell, CNBC Indonesia dikutip Rabu, .
Untuk diketahui, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral sebelumnya menargetkan pembentukan Entitas Khusus Batu Bara atau Badan Layanan Umum yang memungut iuran batu bara dapat berjalan pada kuartal pertama tahun depan.Dengan demikian, harga batu bara khusus dalam negeri atau DMO untuk pembangkit listrik akan dilepas ke mekanisme pasar. Meski begitu, Menteri ESDM Arifin Tasrif memastikan PT PLN tetap akan tetap membayar batu bara senilai US$ 70 per ton dalam skema BLU ini.
"BLU dalam proses nanti pak Sekjen yang menyiapkan. Jadi kita harapkan kuartal 1 tahun depan sudah berjalan," ujar Menteri Arifin di Kantor Kementerian ESDM, Jumat .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi Bebaskan Pengusaha dari Royalti Batu Bara Asal Lakukan IniPresiden Jokowi memberikan pengenaan iuran produksi atau royalti 0% kepada perusahaan pertambangan yang melakukan pengembangan dan atau pemanfaatan batu bara.
Baca lebih lajut »
Taipan Batu Bara Bisa Terbebas dari Setoran Royalti, Asal..Presiden RI Joko Widodo telah menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perpu) No.2 tahun 2022 tentang Cipta Kerja.
Baca lebih lajut »
Harga Batu Bara RI Naik ke US$ 305/Ton Gara-gara Pasokan Australia SeretHarga batu bara Acuan (HBA) pada Januari 2023 naik ke US$ 305,21 per ton. Kenaikan tersebut dipicu gangguan distribusi batu bara di Australia.
Baca lebih lajut »
ABM Investama (ABMM) Favorit Lo Kheng Hong Targetkan Produksi Batu Bara 12,4 Juta TonEmiten tambang batu bara yang menjadi salah satu portofolio Lo Kheng Hong mengungkapkan target kinerja 2023.
Baca lebih lajut »
Harga Batu Bara Acuan Januari 2023 Menguat ke US$305,21 per tonKementerian ESDM menetapkan harga batu bara acuan (HBA) Januari 2023 berada di angka US$305,21 per ton, menguat dari posisi Desember 2022. Ini pemicunya
Baca lebih lajut »
Garap Proyek Penghiliran Batu Bara, BUMI Sambut Insentif Royalti 0 PersenBUMI memang tengah menjajaki proyek penghiliran batu bara melalui anak usahanya, Arutmin dan Kaltim Prima Coal.
Baca lebih lajut »