Arah koalisi Partai Gerindra akan ditentukan September saat rapat kerja nasional.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Badan Komunikasi Partai Gerindra Andre Rosiade mengungkapkan arah koalisi Partai Gerindra akan ditentukan bulan September saat rapat kerja nasional. Namun, ia menilai sebagian besar kader mengingingkan agar Partai Gerindra tetap menjadi oposisi.
Baca Juga Akan tetapi, Partai Gerindra akan menyerap seluruh aspirasi kader di rakernas. Keputusan bakal bergabung atau tidak Gerindra ke pemerintah akan dilakukan melalui berbagai masukan dan pertimbangan. Dalam waktu dekat, Partai Gerindra akan menggelar rapat internal dewan pembina. Pertemuan tersebut adalah menyampaikan hasil pertemuan ketua umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan presiden terpilih Joko Widodo .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ketua PDIP Tangkap Sinyal Prabowo Ingin Gerindra di Luar PemerintahKetua DPP PDIP Andreas Hugo Pareira menangkap sinyal Prabowo Subianto ingin berada di luar pemerintahan Jokowi. Apa penjelasan Andreas? Jokowi Prabowo PDIP
Baca lebih lajut »
Pemerintah Rekrut Ratusan Kader Inti Pemuda Antinarkoba di BatamKementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) kembali melanjutkan program pelatihan Kader Inti Pemuda Antinarkoba (Kipan) kepada 200 perwakilan organisasi kepemudaan se-Kepri di hotel Sahid, Batam. Kemenpora
Baca lebih lajut »
Ketua DPP PDI-P Sarankan Partai Koalisi Prabowo-Sandi Tetap di Luar Pemerintah'Ketika bertemu dengan Pak Jokowi, Pak Prabowo juga menyampaikan bahwa kami akan melakukan kritik-kritik konstruktif terhadap pemerintah..,' katanya.
Baca lebih lajut »
DPP Gerindra Anggap Biasa Gugatan 14 Kader ke PN JakselHabiburokhman menjelaskan gugatan yang ditujukan kepada DPP dam Dewan Pembina Partai Gerindra bukan gugatan perbuatan melawan...
Baca lebih lajut »
Ini yang Digugat Mulan Jameela dan Belasan Kader ke GerindraSembilan caleg Partai Gerindra, termasuk Mulan Jameela terus melanjutkan gugatan terhadap Partai Gerindra untuk dipilih sebagai anggota legislatif.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Ingin Ada Produk Riset Indonesia yang MenduniaSaat ini Indonesia mulai memperkenalkan motor listrik Gesits namun masih dalam penyempurnaan.
Baca lebih lajut »