Ketua DPP PDI-P Sarankan Partai Koalisi Prabowo-Sandi Tetap di Luar Pemerintah

Indonesia Berita Berita

Ketua DPP PDI-P Sarankan Partai Koalisi Prabowo-Sandi Tetap di Luar Pemerintah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 68 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 68%

Andreas menyoroti pernyataan Prabowo Subianto yang tetap akan melakukan kritik-kritik konstruktif terhadap pemerintah. Nasional

Anggota Komisi I dari Fraksi PDI Perjuangan, Andreas Pareira di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin .Andreas Pariera mengatakan, kehadiran partai di dalam dan di luar pemerintah adalah kebutuhan bagi pemerintah. Ia mengatakan, dinamika politik membutuhkan penyeimbang dengan hadirnya partai di luar pemerintah.

"Ini kan butuh kanalisasi dan kanalisasi politik dalam suatu sistem yang demokratis itu adalah melalui partai-partai di luar pemerintahan yang ada di DPR," kata Andreas saat ditemui di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa .seperti PKS, Gerindra, PAN dan Demokrat tetap berada di luar pemerintah."Ya kalau saya menyarankan seperti itu," ujarnya.

Andreas mengatakan, masyarakat membutuhkan partai-partai di luar pemerintah sebagai fungsi penyeimbang untuk menyampaikan aspirasi rakyat yang tidak memilih Jokowi.Baca juga:Selanjutnya, Andreas menyoroti pernyataan Prabowo Subianto yang tetap akan melakukan kritik-kritik konstruktif terhadap pemerintah. Hal itu, menurut dia, telah memberikan sinyal Gerindra berada di luar pemerintah.

"Ketika bertemu dengan Pak Jokowi, Pak Prabowo juga menyampaikan bahwa kami akan melakukan kritik-kritik konstruktif terhadap pemerintah. Itu kan adalah sinyal keinginan Partai Gerindra untuk di luar pemerintahan," pungkasnya. Sebelumnya, capres nomor urut 02 pada Pilpres 2019 Prabowo Subianto menyatakan bahwa pihaknya siap menjadi oposisi pemerintah selama lima tahun ke depan.Selepas makan siang bersama Presiden Joko Widodo di FX Senayan, Jakarta Selatan, Sabtu , sejumlah wartawan menanyakan soal rencana Prabowo bergabung dalam koalisi pendukung pemerintah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Isi Surat Prabowo: Pak Amien, Keutuhan NKRI Lebih Saya PentingkanIsi Surat Prabowo: Pak Amien, Keutuhan NKRI Lebih Saya PentingkanKetua Dewan Kehormatan PAN Amien Rais mengatakan sudah membaca surat dari Prabowo Subianto terkait pertemuan dengan Jokowi. Apa isinya?
Baca lebih lajut »

Ketum Golkar: Pilpres 2019 Ditutup dengan Elegan Lewat Visi IndonesiaKetum Golkar: Pilpres 2019 Ditutup dengan Elegan Lewat Visi Indonesia“Golkar ikut bangga, sebab Pak Jokowi memberi arah yang jelas bagi pembangunan Indonesia ke depan,' kata Airlangga Hartarto.
Baca lebih lajut »

Kemenkumham: Walkot Tangerang Harusnya Pikirkan Kepentingan WarganyaKemenkumham: Walkot Tangerang Harusnya Pikirkan Kepentingan Warganya'Kita mengharapkan, Pak Walikota (Arief) seharusnya memikirkan kepentingan warganya,' ujar Bambang.
Baca lebih lajut »

Sandiaga: Prabowo dan Saya Sepakat Berperan Bisa di Luar PemerintahSandiaga: Prabowo dan Saya Sepakat Berperan Bisa di Luar Pemerintah'Dan peran itu nggak semuanya dalam pemerintah, peran itu bisa juga di luar pemerintah, itu yang Pak Prabowo dan saya sepakati,' kata Sandiaga.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 12:53:23