Sambangi Dubai, Bank Mandiri Ajak Pekerja Migran Berwirausaha TempoBisnis
INFO BISNIS - Bank Mandiri memberdayakan Pekerja Migran Indonesia melalui program pengembangan kewirausahaan bertajuk Mandiri Sahabatku. Program yang berjalan sejak 2011 ini telah merangkul ribuan PMI dari berbagai latar belakang dan kalangan.Melalui serangkaian pelatihan dan pembinaan, program ini diharapkan dapat menjadi bekal bagi PMI di luar negeri ketika kembali ke tanah air dan mampu menjadi wirausaha yang kreatif, tangguh serta mampu membuka peluang lapangan kerja yang lebih luas.
Beberapa alumni Mandiri Sahabatku telah sukses menjadi pengusaha di Indonesia, menjadi majikan di negeri sendiri,' ujar dia. Perkenalkan Fitur Livin’ Around the WorldDalam acara rangkaian program Mandiri Sahabatku di Dubai, turut diperkenalkan fitur terbaru Livin’ by Mandiri kepada diaspora dan WNI yang berada di luar negeri.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Laznas Mandiri Amal Insani Gelar Khitanan Massal 1.800 Anak Yatim dan DuafaLaznas Mandiri Amal Insani (MAI) bekerja sama dengan Bank Mandiri kembali menggelar program Khitanan Massal Anak Indones di Gedung Plaza Mandiri, Jakarta.
Baca lebih lajut »
Minyak jatuh karena dolar menguat dan bank-bank sentral naikkan bungaHarga minyak merosot sekitar dua persen pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB), karena para pedagang khawatir tentang prospek permintaan bahan bakar di ...
Baca lebih lajut »
Pendapatan Asli 20 Daerah Lampaui TKD, Kemendagri Berikan Tiga Saran ke PemdaPendapatan Asli 20 Daerah Lampaui TKD, Kemendagri Berikan Tiga Saran ke Pemda TempoBisnis
Baca lebih lajut »
IDM Status Desa Mandiri 2022 Lampaui Target RPJMN 2024 |Republika OnlineBerdasarkan data IDM tahun 2022, desa dengan status mandiri mencapai 6.238 desa.
Baca lebih lajut »
Jreng, OJK Cabut Izin Usaha Mandiri Finance Indonesia!Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut izin usaha perusahaan pembiayaan PT Mandiri Finance Indonesia
Baca lebih lajut »
Kaleidoskop Kemendes PDTT 2022, Gus Halim: IDM 2022 Sudah Lampaui Target RPJMN 2024Berdasar data IDM 2022, desa berstatus mandiri mencapai 6.238 desa jauh melampau target RPJMN 2024 yaitu 5.000 desa berstatus mandiri.
Baca lebih lajut »