Gubernur Gorontalo Rusli Habibie mengumumkan pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) diperpanjang hingga Minggu 31 Mei 2020.
“Terhitung sejak kasus pertama pada 10 April 2020, Gorontalo diperkirakan masih akan mengalami peningkatan yang signifikan jika tidak dilakukan langkah antisipatif untuk menahan laju penyebaran kasus di tengah-tengah masyarakat,” kata Rusli Habibie.Baca juga:Selain itu, seluruh pelaku usaha yang masih menjalankan usahanya akan di atur dengan merujuk pada protokol kesehatan yang berlaku.
“Saya minta dilakukan pembinaan oleh bupati dan walikota melalui dinas memastikan para pelaku usaha menyiapkan sarana pra sarana sepertu tempat cuci tangan, hand sanitizer serta tegas tidak melayani pelanggan yang tidak menggunakan masker dan rutin menyemprotkan disinfeksi di tempat usahanya,” kata Rusli Habibie.
Rusli menambahkan, Peraturan Gubernur nomor 18 tahun 2020 tentang perubahan atas Peraturan Gubernur Nomor 15 tahun 2020. Ia menginginkan seluruh elemen memastikan PSBB tahap kedua ini mampu menekan angka penyebaran virus corona secara efektif.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gorontalo Perpanjang Penerapan PSBB Selama 2 Pekan ke DepanPembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Provinsi Gorontalo diperpanjang mulai 18 Mei hingga 1 Juni 2020.
Baca lebih lajut »
Zona Merah, PSBB di Kota Tasikmalaya Diperpanjang |Republika OnlineMasa PSBB di Tasikmalaya resmi diperpanjang hingga 29 Mei.
Baca lebih lajut »
Bawa Cabai-Tomat ke Rumah Gubernur, Pedagang di Gorontalo Minta Pasar DibukaSejumlah pedagang pasar mingguan di Gorontalo mendatangi rumah Gubernur Gorontalo Rusli Habibie untuk meminta agar pasar mingguan diizinkan buka di tengah PSBB. Pasar Gorontalo
Baca lebih lajut »
Gubernur Gorontalo Tak Bisa Tidur Gara-gara Bupati Loloskan 7 Jemaah Tablig dari Bangladesh MasukGubernur Gorontalo Rusli Habibie tidak bisa menyembunyikan kekecewaanya atas lolosnya 7 jemaah tabligh dari Bangladesh.
Baca lebih lajut »
Pemkab Cirebon Putuskan Perpanjang PSBB |Republika OnlinePemkab Cirebon putuskan perpanjang PSBB hingga 29 Mei 2020.
Baca lebih lajut »