Sebanyak 40 jiwa dari 15 Kepala Keluarga (KK) mendapatkan bantuan air bersih.
REPUBLIKA.CO.ID, PAMEKASAN -- Rumah Zakat mengirim bantuan air bersih untuk masyarakat Pamekasan yang terdampak kekeringan. Kali ini pengiriman bantuan air bersih dilakukan di Dusun Gardu Desa Tlanakan, Kecamatan Tlanakan Pamekasan.
Muslih selaku Relawan Rumah Zakat mengatakan, pengiriman air bersih ke Desa Dusun Gardu Tlanakan ini bukan yang pertama dilakukan Rumah Zakat, karena beberapa bulan sebelumnya sudah pernah dilakukan, dan merupakan titik kedua dari target bantuan air bulan ini. Sebanyak 40 jiwa dari 15 Kepala Keluarga mendapatkan bantuan air bersih dari Rumah Zakat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rumah Zakat Bantu Satu Keluarga yang Tinggal di Rumah GubukRumah Zakat membantu sembako untuk keluarga Sapardi.
Baca lebih lajut »
Pos Segar Rumah Zakat Kembali Sambut Pengungsi WamenaPos segar akan terus berdiri hingga semua warga Makassar dari Wamena kembali.
Baca lebih lajut »
Berobat ke Rumah Sakit Darurat Disuruh Bayar, Pengungsi Gempa: Rumah Sakit Ingin Kami MatiPengungsi korban gempa Maluku di Desa Tulehu, Maluku Tengah, mengeluh karena harus membayar untuk layanan kesehatan di rumah sakit.
Baca lebih lajut »
Oktober Ini, Zakat di Karanganyar Tembus Rp 1 Miliar LebihZakat di Karanganyar ini terkumpul dari ASN dan warga melalui Baznas.
Baca lebih lajut »
Geledah Rumah Bupati Lampung Utara, KPK Sita Uang Dolar dan RupiahKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di Lampung Utara terkait kasus suap proyek di Dinas Perdagangan dan Dinas PUPR Pemkab Lampung Utara. BupatiLampungUtara
Baca lebih lajut »