Budayawan Romo Franz Magnis Suseno mengajak seluruh komponen masyarakat jangan menyerah di saat pandemi Covid-19.
Ia yakin masyarakat Indonesia mampu bangkit, maju dan semakin kuat. Hal itu sudah dibuktikan sebelumnya pada masa kolonialisme, di mana rakyat Indonesia mampu berjuang dan meraih kemerdekaan.
Kondisi di tengah pandemi yang kini mengancam kebangkrutan ekonomi, kemiskinan, terutama orang kecil yang kehilangan pekerjaan, diakui Romo Magnis memang bisa menimbulkan sikap menyerah. "Kita tidak akan meninggalkan siapa pun, termasuk persatuan kita. Dalam solidaritas kita maju bersama,” imbuhnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
China Uji Coba Obat Covid-19, Mempersingkat Pemulihan hingga PencegahanDunia pun kini berpacu menemukan vaksin serta obat untuk melawan ganasnya Corona Covid-19.
Baca lebih lajut »
DPRD Minta Anies Jangan Terpaku dengan Hasil Riset Covid-19Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Zita Anjani meminta Gubernur Anies Baswedan jangan terus terpaku dengan hasil data yang menyebutkan PSBB efektif menurunkan kasus covid-19
Baca lebih lajut »
Komnas HAM Minta Pemerintah Jelaskan Alasan Wacana Pelonggaran PSBBKomnas HAM meminta pemerintah menjelaskan alasan wacana pelonggaran PSBB di tengah pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Putri Ayudya Ajak Masyarakat Produktif Saat PandemiPutri Ayudya ajak masyarakat untuk optimis menghadapi pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Jelang Idul Fitri SIG Tebar 64.601 Paket Kebutuhan Pokok |Republika OnlineBantuan diberikan untuk meringankan beban masyarakat terdampak Covid-19
Baca lebih lajut »
Aktivitas Masyarakat Meningkat, Kasus Covid-19 Melonjak |Republika OnlineLaju penularan Covid-19 masih tinggi menyusul peningkatan aktivitas masyarakat.
Baca lebih lajut »