Renyah, garing, dan manis serta harum dari gula bubuk kayu manis adalah bagian favorit dari donat kepang Korea atau kkwabaegi.
Ilustrasi membuat donat kepang Korea, kkwabaegi.1. Panaskan susu dan mentega cair sampai hangat-hangat kuku. Masukkan ragi ke dalamnya dan biarkan 5 menit sampai berbusa. Tambahkan telur dan kocok sampai tercampur.
2. Campurkan tepung terigu, gula dan garam dalam satu wadah. Tambahkan adonan ragi cair dan aduk sampai membentuk adonan padat. Adonan akan sedikit lengket jadi tambahkan sedikit taburan tepung jika diperlukan. Tutup adonan dan letakan di tempat hangat sampai ukurannya mengembang dua kali lipat sekitar 1 jam.
Kempeskan adonan dan biarkan mengembang kembali selama 45 menit. Adonan butuh proses pengembangan sebanyak dua kali.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Resep Praktis Nasi Goreng Telur ala KoreaSentuhan istimewa nasi goreng telur ala Korea ini ada pada minyak wijen dan irisan daun bawang.
Baca lebih lajut »
Resep Rujak Cingur khas Surabaya, Dibuat Tanpa Pisang BatuRujak cingur adalah makanan khas Surabaya terbuat dari irisan moncong sapi dengan bumbu kacang dan petis. Bumbu kacang biasanya diulek.
Baca lebih lajut »
Resep Ayam Ingkung Yogyakarta, Ayam Utuh Sajian Acara SyukuranAyam ingkung khas Yogyakarta merupakan salah satu makanan yang disajikan saat acara syukuran. Ayam ingkung adalah ayam utuh masak santan.
Baca lebih lajut »