Dari 19 orang yang positif Covid-19 di Raja Ampat, Papua Barat, semuanya sembuh dan tak ada penderita Covid-19 yang meninggal.
TEMPO.CO, Jakarta - Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat menyatakan daerah kini berstatus zona hijau Covid-19.Juru bicara Pemerintah Provinsi Papua Barat pada Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Arnoldus Tiniap mengatakan sebelumnya tercatat ada 19 orang yang positif Covid-19.
Hariandi HafidAbdul Faris Umlati menambahkan, dalam beberapa bulan ini sudah ada wisatawan yang berkunjung ke Raja Ampat, meski tak sebanyak sebelum pandemi Covid-19. Untuk mencegah gelombang kedua kasus Covid-19, Pemerintah Kabupaten Raja Ampat memperketat penjagaan seluruh pintu masuk dan mengingatkan masyarakat untuk selalu menerapkan protokol kesehatan saat keluar rumah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Update Covid-19: Tambah 1.821, Kasus Positif Covid-19 di Indonesia Jadi 141.370Penambahan kasus baru Covid-19 sebanyak 1.821 ini didapat dari hasil pemeriksaan spesimen sebanyak 12.453.
Baca lebih lajut »
Obat Covid-19 Unair Diragukan Pakar, Ini Tanggapan Satgas Covid-19'Pasti Universitas Airlangga dalam menjalankan tes dan uji klinis dari obat yang dikembangkan telah melalui kaji etik,' kata Wiku.
Baca lebih lajut »
Konsorsium Riset Covid-19 Tegaskan, Belum Ada Obat Covid-19 di DuniaKetua Konsorsium Riset dan Inovasi Covid-19 Kemeristek/BRIN menegaskan bahwa hingga saat ini, belum ada obat yang spesifik untuk Covid-19 di dunia.
Baca lebih lajut »
Libur Panjang 17-an, Kasus Positif Covid-19 di Kota Bogor Bertambah 24 OrangKasus positif Covid-19 di Kota Bogor melonjak selama libur panjang akhir pekan ini. Kasus positif Covid-19 di Kota Bogor...
Baca lebih lajut »
Penambahan Kasus Harian Covid-19 di DKI Hari Ini 518 Orang |Republika OnlineDari 518 kasus itu, 31 kasus adalah data dari hari sebelumnya yang baru dilaporkan.
Baca lebih lajut »
Positif Covid-19 di Kaltim Tambah 86 Orang |Republika OnlineTotal pasien positif Covid-19 di Kaltim sebanyak 2.369 orang.
Baca lebih lajut »