Putin Salahkan Barat Atas Ketegangan di Eropa Timur |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Putin Salahkan Barat Atas Ketegangan di Eropa Timur |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Moskow meminta NATO menolak Ukraina yang bekas bagian Uni Soviet menjadi anggota NATO

REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW--Presiden Rusia Vladimir Putin menyalahkan Barat atas memanasnya ketegangan di Eropa. Ia mengatakan Barat telah salah dalam menilai hasil Perang Dingin. Berbicara dengan perwira militer senior Rusia, Putin mengatakan Rusia akan merespon dengan 'tepat' setiap agresi Barat.

Baca Juga Ia mengatakan menganggap menang di Perang Dingin, Washington diselubungi euforia. Lalu mengarah pada pilihan kebijakan yang buruk. Putin mengatakan ia mengharapkan perundingan konstruktif dengan Washington dan Brussel atas permintahaan Rusia pada jaminan keamanan. Terdapat tanda-tanda Barat siap untuk menyelesaikan isu ini. "Konflik bersenjata dan pertumpahan darah sama sekali bukan yang akan kami pilih, kami tidak menginginkan skenario semacam itu," kata Putin.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rusia akan Merespons Setiap Agresi Barat |Republika OnlineRusia akan Merespons Setiap Agresi Barat |Republika OnlinePutin menyalahkan Barat atas ketegangan terjadi di Eropa timur.
Baca lebih lajut »

Laporan: Perang Udara AS di Timur Tengah Cacat Intelijen |Republika OnlineLaporan: Perang Udara AS di Timur Tengah Cacat Intelijen |Republika OnlineDokumen Pentagon telah menandai perang udara AS di Timur Tengah cacat intelijen
Baca lebih lajut »

KPK Ajukan Banding Atas Vonis RJ Lino |Republika OnlineKPK Ajukan Banding Atas Vonis RJ Lino |Republika OnlineUpaya banding dilakukan karena belum tercapainya pengembalian kerugian negara.
Baca lebih lajut »

Prakiraan Cuaca BMKG: Jakbar, Jaktim, dan Jaksel Potensi Hujan Disertai Angin KencangPrakiraan Cuaca BMKG: Jakbar, Jaktim, dan Jaksel Potensi Hujan Disertai Angin KencangBMKG mengeluarkan peringatan dini potensi hujan disertai petir dan angin kencang di Jakarta Barat, Timur, dan Selatan pada siang hingga sore hari.
Baca lebih lajut »

Performa Witan Sulaeman, Makin Matang untuk Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 - Bola.netPerforma Witan Sulaeman, Makin Matang untuk Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 - Bola.netSemenjak bermain di Eropa, kemampuan Witan Sulaeman di lapangan hijau terus meningkat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 02:11:19