Parasana Kereta Api Makassar-Parepare, di Sulawesi Selatan, yang dikembangkan PT Celebes Railway Indonesia (CRI) mendapat pinjaman Rp 693 miliar.
"Kita tidak bisa hanya mengandalkan dana APBN yang terbatas, untuk itu saya menyambut gembira dukungan dan kerja sama antar kementerian/lembaga, sehingga proyek ini bisa terlaksana. Ini adalah contoh yang baik," ujar Budi.
Menurut dia, Presiden Joko Widodo telah memberikan motivasi untuk selalu berfikir kreatif dan inovatif dalam mencari pendanaan. Sebab, jika hanya mengandalkan APBN, mungkin proyek ini tidak akan berjalan. Untuk itu, Budi memberikan apresiasi kepada Kementerian Keuangan melalui PT Sarana Multi Infrastruktur dan Indonesia Infrastructure Finance yang mendukung proyek ini sepenuhnya. Makassar-Parepare, Budi menyebut, proyek lainnya yang dibiayai dengan skema KPBU adalah Pelabuhan Ambon, di Maluku, Pelabuhan Tanjung Carat di Sumatera Selatan, Pelabuhan Anggrek di Gorontalo, dan Pelabuhan Garongkong di Sulawesi Selatan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Erick Thohir Ajukan Tambahan Anggaran 2022 Sebesar Rp 33,34 MiliarMenteri BUMN Erick Thohir tak ingin anggaran di instansinya setiap tahun terus mengalami penurunan
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Usul Tambahan Anggaran Hingga Rp 33,34 Miliar, Untuk Apa Saja?Menteri BUMN Erick Thohir mengusulkan tambahan anggaran dalam pagu indikatif APBN 2022 sebesar Rp 33,34 miliar untuk berbagai kebutuhan, seperti perbaikan gedung Kementerian. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
Serapan Anggaran KPK 2021 Masih Rendah, Ini Penjelasan Firli BahuriKetua KPK Firli Bahuri menyebut serapan anggaran belanja per Mei 2021 masih 38,09 persen atau Rp 441 miliar dari Rp 1.159 miliar.
Baca lebih lajut »
Rugi Rp 303,4 Miliar, KAI Jadi Perbincangan Hangat di TwitterKabar kondisi keuangan PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI yang merugi hingga Rp 303,4 miliar menjadi perbincangan hangat di media sosial Twitter. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
Keberadaan Mbak DV Terlacak, Dia Sudah Ditangkap, Lihat PenampilannyaSebanyak 334 orang menjadi korban kejahatan DV dengan kerugian mencapai Rp 5,3 miliar, begini kasusnya... arisanonline
Baca lebih lajut »
Buang-buang Duit, Proyek Pasar Ikan Modern Gresik Rp59 Miliar MangkrakProyek milik Pemkab Gresik senilai Rp59 miliar mangkrak. Proyek ini berlokasi di Jalan Raya Ambeng-ambeng Duduksampeyan Gresik ini padahal sudah berganti nama dan...
Baca lebih lajut »