Rosan sebut eks PM Inggris jadi Dewas Danantara, sebelumnya juga pernah menjadi Dewan Penasihat IKN di era Jokowi.
TEMPO.CO, Jakarta -Kepala Badan Pelaksana atau Chief Executive Officer Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara Rosan Perkasa Roeslani mengatakan bahwa mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair menjadi salah satu Dewan Pengawas Danantara. “Iya salah satunya ,” kata Rosan ketika ditemui usai menghadiri rapat terbatas yang dipimpin Presiden Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin, 24 Februari 2025, seperti dikutip dari Antara.
Namun, setelah menyerang dan meninggalkan Irak dalam konflik, ternyata tidak ditemukan senjata pemusnah massal di negeri 1001 malam itu. Atas serangan tersebut, Tony Blair meminta maaf. “Saya meminta maaf karena data intelijen yang kami gunakan ternyata salah. Program itu tidak ada,” ucap Blair dalam wawancara bersama CNN yang dipandu Fred Zakaria, sebagaimana arsip Koran Tempo.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Danantara: Menggerakkan Investasi Asing dan Pertumbuhan Ekonomi IndonesiaDanantara, badan pengelola BUMN hasil perevisian UU BUMN, diharapkan dapat mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia melalui peningkatan foreign direct investment. Dengan mengelola aset-aset seluruh perusahaan pelat merah, Danantara diharapkan dapat menjadi modal untuk menarik investasi asing. Pengamat BUMN Toto Pranoto menilai Danantara mampu meningkatkan kinerja BUMN agar setara dengan Temasek atau SASAC. Danantara tidak meniadakan peran Kementerian BUMN, namun menjadikannya sebagai pengawas. Semua aksi korporasi BUMN, termasuk penunjukan dewan direksi dan dewan komisaris, menjadi kewenangan Danantara. Kementerian BUMN dapat melakukan veto melalui satu lembar saham seri A jika tidak setuju dengan rencana Danantara. Danantara juga memiliki peran strategis dalam pengelolaan investasi. Terdapat dua holding di bawah Danantara, yaitu holding BUMN operasional dan Holding BUMN investasi.
Baca lebih lajut »
Danantara: Polemik viral tarik uang dari bank-bank BUMN – Mengapa dikaitkan dengan Danantara?Seruan tarik uang dari bank-bank BUMN mewarnai media sosial beberapa hari terakhir, dikhawatirkan membesar dan bisa merugikan perekonomian nasional.
Baca lebih lajut »
Susunan Organisasi Danantara Indonesia: CEO Rosan, Ketua Dewas ErickSebelum peluncuran BPI Danantara, Prabowo meneken sejumlah beleid terkait BUMN dan BPI Danantara.
Baca lebih lajut »
Struktur Danantara, Prabowo Tunjuk Rosan Roeslani Jadi Ketua, Erick Pimpin DewasPresiden Prabowo Subianto menunjuk sejumlah tokoh untuk memimpin Danantara. Berikut struktur Danantara setelah diluncurkan Prabowo.
Baca lebih lajut »
Sah! Prabowo Tunjuk Menteri BUMN Erick Thohir jadi Dewan Pengawas DanantaraPresiden Prabowo Subianto, telah menunjuk Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir sebagai Dewas Danantara.
Baca lebih lajut »
Pengamat Ingatkan Pemerintah Jangan Salah Pilih Pemimpin dan Dewas DanantaraJPNN.com : Direktur Center For Banking Crisis (CBC) Ahmad Deni Daruri mengingatkan pemerintah untuk tak salah pilih pemimpin BPI Danantara.
Baca lebih lajut »