Presiden Turki Bertandang ke Ukraina Dalam Upaya Sebagai Mediator Konflik dengan Rusia

Indonesia Berita Berita

Presiden Turki Bertandang ke Ukraina Dalam Upaya Sebagai Mediator Konflik dengan Rusia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 wow_keren
  • ⏱ Reading Time:
  • 71 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 80%

Presiden Turki Bertandang ke Ukraina Dalam Upaya Sebagai Mediator Konflik dengan Rusia Internasional

Dunia Konflik Rusia dan Ukraina WowKeren - Konflik yang terjadi antara Rusia dengan Ukraina saat ini menjadi sorotan publik. Hal ini bahkan juga membuat sejumlah negara turut turun tangan untuk bisa mencegah terjadinya"perang".

Sementara Ankara, terlibat dengan Moskow dalam beberapa konflik global, yang bahkan disebut juga menjual senjata ke Ukraina. Di sisi lain, kekuatan Barat masih mengkhawatirkan invasi yang kemungkinan akan dilakukan oleh Rusia, mengingat adanya penumpukan lebih dari 100 ribu tentara di perbatasan Ukraina.Akan tetapi, Moskow membantah bahwa pihaknya memiliki rencana untuk menyerang Ukraina.

Melansir Al Jazeera, Menteri Pertahanan Rusia, Sergei Shoigu telah tiba di Belarus untuk memeriksa persiapan pasukan Rusia dan Belarusia untuk melakukan latihan bersama. Sementara Moskow telah memindahkan sejumlah pasukan dan perangkat keras militer yang dirahasiakan ke negara tetangga Belarusia, yang juga berbatasan dengan Ukraina untuk latihan bersama pada 10-20 Februari mendatang.

Pada Kamis , Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan diketahui berada di Kyiv untuk melakukan pembicaraan dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy setelah menempatkan Ankara sebagai mediator dalam krisis Rusia-Ukraina. Di sisi lain, AS telah menolak proposal utama Moskow bahwa NATO menghentikan aktivitas di Eropa Timur dan tidak pernah mengizinkan bekas negara Soviet Ukraina menjadi anggota sebagai non starter. Selanjutnya, hal tersebut membuat Kremlin marah dan pada Rabu , Washington mengumumkan akan mengerahkan pasukan ke Eropa Timur untuk"mencegah dan mempertahankan diri dari segala agresi".

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

wow_keren /  🏆 5. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Erdogan: Turki tidak inginkan perang antara Rusia dan UkrainaErdogan: Turki tidak inginkan perang antara Rusia dan UkrainaPresiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengatakan bahwa negaranya tidak menginginkan perang antara Rusia dan Ukraina, dan berharap masalah tersebut akan ...
Baca lebih lajut »

Turki Tawarkan jadi Tuan Rumah Pembicaraan Ukraina-RusiaTurki Tawarkan jadi Tuan Rumah Pembicaraan Ukraina-RusiaPresiden Turki Recep Tayyip Erdogan Kamis (3/2) menawarkan diri untuk menjadi tuan rumah pembicaraan antara Ukraina dan Rusia. 'Saya menekankan bahwa kami akan dengan senang hati menjadi tuan rumah pertemuan puncak tingkat pimpinan atau tingkat teknis,' kata Erdogan pada konferensi pers...
Baca lebih lajut »

Turki dan Ukraina Bakal Buat Kesepakatan Soal DroneTurki dan Ukraina Bakal Buat Kesepakatan Soal DronePresiden Erdogan mengancam akan melakukan apa yang bisa dilakukan oleh Turki sebagai anggota NATO jika Rusia jadi menyerang Ukraina. TempoDunia
Baca lebih lajut »

Armenia Terima Penerbangan Pertama dari Turki |Republika OnlineArmenia Terima Penerbangan Pertama dari Turki |Republika OnlinePenerbangan kembali ini dilakukan dalam rangka normalisasi hubungan Armenia-Turki.
Baca lebih lajut »

Jet-jet Turki Serang Posisi Kurdi di Irak dan SuriahJet-jet Turki Serang Posisi Kurdi di Irak dan SuriahPesawat-pesawat tempur Turki menyerang posisi-posisi yang diduga milik kelompok militan Kurdi di Irak dan Suriah, Rabu pagi (2/2). Kementerian Pertahanan Turki menyatakan, serangan udara terbaru itu bertujuan untuk melindungi perbatasan-perbatasan Turki dari ancaman teroris. Dalam sebuah...
Baca lebih lajut »

Menjaga Demokrasi, Agar Indonesia Tak Seperti TurkiMenjaga Demokrasi, Agar Indonesia Tak Seperti TurkiIndonesia dan Turki bisa menjadi contoh menonjol dalam implementasi demokrasi di negara dengan penduduk mayoritas muslim. Namun, menurut sejumlah pakar, belakangan Turki seperti berbelok ke arah yang keliru. Mereka berpendapat, Indonesia harus belajar agar tidak menapaki jalan serupa. Ketika...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 08:51:30