Menteri BUMN Erick Thohir silaturahmi dengan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono X. Lalu apa yang dibahas?
Sultan ditemui di Kompleks Kepatihan, Kota Yogyakarta terkait pertemuan dengan Menteri BUMN Senin
Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X mengatakan, saat bertemu dengan Menteri BUMN Erick Thohir, pihaknya meminta kejelasan pembangunan tol, karena pelaksanaan pembangunan adalah BUMN. "Ya sama karena itu menyangkut BUMN ya pelaksanaannya," kata Sultan saat ditemui di Kompleks Kepatihan Kota Yogyakarta, Senin .Karena dalam pembangunan Borobudur tidak hanya menyangkut pada sektor pariwisata tetapi juga pembangunan kawasan Jogja, Solo, Semarang .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Misi Erick Thohir Temui Sri Sultan: Minta Bantuan Pembebasan Lahan Proyek Jalan TolErick Thohir bertemu dan berdiskusi dengan Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X untuk membicarakan proses pembangunan tol hingga pengembangan Candi Borobudur
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Temui Sultan HB X di Jogja, Bahas Apa Saja?Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengkubuwono X, menerima kunjungan Menteri BUMN, Erick Thohir, di Kompleks Kepatihan, Senin (21/2/2022) membahas dua hal.
Baca lebih lajut »
Ada Ikatan Emosional, Relawan Majalengka Deklarasikan Dukungan untuk Erick Thohir |Republika OnlineUhen menilai banyak program yang dijalankan oleh ET berkaitan langsung dengan rakyat.
Baca lebih lajut »
Daftar BUMN yang Mau Ditutup, Ini Kata Erick Thohir Soal Nasib Karyawannya | Market - Bisnis.comErick Thohir memastikan penutupan sejumlah BUMN tidak berdampak pada pengurangan karyawan BUMN.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Akan Kembali Bubarkan 8 Perusahaan BUMN, Cek DaftarnyaSalah satunya yaitu anak perusahaan PLN, PT PLN Batubara dan PT Merpati Nusantara Airlines.
Baca lebih lajut »