Erick Thohir bertemu dan berdiskusi dengan Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X untuk membicarakan proses pembangunan tol hingga pengembangan Candi Borobudur
Liputan6.com, Jakarta Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir menekankan rencana pengembangan infrastruktur yang dilakukan BUMN di Daerah Istimewa Yogyakarta harus melalui proses bisnis yang baik agar menghasilkan output yang juga baik bagi masyarakat sekitar.
"Dalam silaturahmi dengan Sri Sultan tadi, kami banyak berbicara mengenai progres pembangunan tol, termasuk persoalan pembebasan lahan," ujar Erick. Erick berharap kehadiran jalan tol dapat semakin memperkokoh citra Yogyakarta sebagai destinasi unggulan. Dia meyakini keberadaan jalan tol juga akan mengurangi biaya logistik dan menimbulkan efekberganda dalam peningkatan pertumbuhan ekonomi Jogja.
Erick menyampaikan PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan danRatu Boko atau TWC saat ini telah bergabung dalam sebuah ekosistem holding pariwisata dan pendukung atau InJourney. Erick menyebut kehadiran InJourney akan memberikan wajah barudalam model pariwisata Indonesia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Erick Thohir Temui Sultan HB X di Jogja, Bahas Apa Saja?Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengkubuwono X, menerima kunjungan Menteri BUMN, Erick Thohir, di Kompleks Kepatihan, Senin (21/2/2022) membahas dua hal.
Baca lebih lajut »
Ada Ikatan Emosional, Relawan Majalengka Deklarasikan Dukungan untuk Erick Thohir |Republika OnlineUhen menilai banyak program yang dijalankan oleh ET berkaitan langsung dengan rakyat.
Baca lebih lajut »
3 Mimpi Besar Erick Thohir untuk BUMNErick Thohir sedang mendorong cetak biru atau blueprint BUMN sampai 10 tahun yang akan datang.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Target BNI Manfaatkan Diaspora untuk Ekspansi Bisnis |Republika OnlineKolaborasi diaspora dengan perbankan nasional harus terus ditingkatkan.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Ajak Diaspora Promosikan Produk Unggulan IndonesiaMenteri BUMN Erick Thohir mengajak para diaspora Indonesia untuk mendukung, menaikkan, dan mempromosikan produk-produk unggulan Indonesia.
Baca lebih lajut »