Tidak ada toleransi lagi bagi ASN yang menambah libur tanpa alasan yang jelas.
REPUBLIKA.CO.ID, PONTIANAK -- Pemerintah Kota Pontianak, Kalimantan Barat mengancam akan memberikan sanksi tegas kepada Aparatur Sipil Negara yang mangkir masuk kerja di hari pertama usai cuti Lebaran 1443 Hijriah.
Baca Juga Dia juga mewanti-wanti kepada seluruh ASN di jajaran Pemerintah Kota Pontianak agar tidak ada pegawai yang mangkir kerja usai libur panjang Lebaran."Mulai 9 Mei 2022 ini seluruh pegawai sudah harus masuk kerja, tidak ada toleransi lagi bagi ASN yang menambah libur tanpa alasan yang jelas," tegasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemkot Pontianak Siapkan Sanksi ASN Mangkir Usai Cuti LebaranPemkot Pontianak Siapkan Sanksi ASN Mangkir Usai Cuti Lebaran. Dia juga mewanti-wanti kepada seluruh ASN di jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak agar tidak ada pegawai yang mangkir kerja usai libur panjang Lebaran.
Baca lebih lajut »
Sanksi bagi Perusahaan yang Tidak Bayarkan Upah Lembur LebaranPemerintah memberikan sanksi tegas bagi pengusaha yang tidak membayarkan upah lembur lebaran kepada karyawannya. Berikut sanksinya!
Baca lebih lajut »
Kapolri Usul ASN dan Karyawan Swasta WFH Satu Minggu demi Cegah Kemacetan Saat Arus Balik LebaranKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengusulkan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan karyawan swasta untuk menerapkan kebijakan bekerja dari rumah atau WFH
Baca lebih lajut »
Setuju Usul Kapolri Tekan Macet Arus Balik, Menteri PAN-RB Restui ASN WFH Sepekan | merdeka.comMenteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Tjahjo Kumolo setuju dengan usul Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Yakni menerapkan sistem kerja dari rumah atau WFH bagi ASN demi mengurai kemacetan arus balik Lebaran 2022.
Baca lebih lajut »
Menteri Tjahjo Dukung ASN Sepekan WFH Usai Puncak Arus BalikTjahjo Kumolo mendukung aparatur sipil negara (ASN) selama sepekan work from home atau bekerja dari rumah usai puncak arus balik.
Baca lebih lajut »