Menristekdikti Mohamad Nasir mengatakan, industri perhotelan dan kuliner masih membutuhkan lulusan diploma atau vokasi yang bisa langsung bekerja.
Kelebihan seorang sarjana terapan atau lulusan pendidikan vokasi pariwisata yaitu dapat bekerja tanpa membutuhkan banyak pelatihan.
"Kalau rekrutmen pegawai dari sarjana tidak bisa langsung diterapkan menjadi pegawai, harus dididik dulu," ujar Nasir. Dalam seminar itu, Menristekdikti juga menyerahkan Surat Keputusan Perubahan Sekolah Tinggi Jakarta International Hotels School menjadi Politeknik Jakarta Internasional. Dia menyampaikan bahwa pada tahun 2019 program Revitalisasi Pendidikan Vokasi, yang mencakup memberikan beasiswadi dalam dan luar negeri mulai akan merambah fokus ke bidang pariwisata setelah sebelumnya terkait dengan bidang teknik.
"Kami perluas. Tahun kemarin mekanik sudah ada. Perhotelan belum digalakkan, harus dimunculkan. Berikutnya di bidang kulinari. Pokoknya menuju pada pariwisata.harus kita dorong. Program studi tertentu yang dulu belum masuk revitalisasi, kita masukkan," imbuhnya.Ridwan, pendiri Artha Graha Group Tomy Winata, Direktur Hotel Borobudur James Costa, Direktur Politeknik Jakarta Internasional Taufik Hidayat, serta para dosen dan mahasiswa Politeknik Jakarta Internasional.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menristekdikti Resmikan Politeknik Jakarta InternasionalSetelah 25 tahun perjalanan Akademi Pariwisata Jakarta International Hotel School (JIHS) telah mencetak SDM unggul di bidang perhotelan dan pariwisata.
Baca lebih lajut »
Menristekdikti: Industri Perhotelan Butuh Banyak Tenaga'Pemetaannya sampai sekarang tenaga terampil di bidang perhotelan masih terbatas.
Baca lebih lajut »
Menristekdikti Jagokan Lulusan Vokasi Ketimbang Pendidikan AkademiMenristekdikti Mohamad Nasir mengungkap, industri pariwisata, termasuk perhotelan dan kuliner masih membutuhkan banyak lulusan vokasi yang bisa langsung bekerja. Kemenristekdikti
Baca lebih lajut »
Pemerintah Diminta Perbanyak Edukasi Soal Limbah MakananLimbah makanan memengaruhi perubahan iklim dan akan berdampak pada kehidupan di masa depan.
Baca lebih lajut »
Perpusnas Gandeng Pemprov Lampung Tingkatkan Minat BacaKerjasama Perpusnas dan Lampung untuk tingkatkan SDM.
Baca lebih lajut »
Menpar harap pemuda Bone Bolango turut promosikan pariwisata di medsosMenteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya berharap pemuda di Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo dapat mempromosikan pariwisata dan berbagai atraksi yang ...
Baca lebih lajut »